SuaraSumsel.id - Situasi pandemi Covid 19 kekinian tidak menyulutkan antusias masyarakat Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) merayakan puncak Cap Go Meh di Pulau Kamaro.
Jumlah pengunjung membludak karena selama dua tahun terakhir, perayaannya tidak diperbolehkan Pemerintah daerah. Perayaan Cap Go Meh yang diselenggarakan di Pulau Kemaro juga disediakan tumpangan gratis berupak kapal tongkang batu bara guna menuju Pulau Kemaro via Sungai Musi palembang.
Dua kapal tongkang digunakan untuk mengangkut para pengunjung klenteng Dewi Kwan Im yang berada di Kelurahan 9/10 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I yang hendak menuju pulau Kemaro.
Dalam pantauan malam puncak perayaan Cap Go Meh 2023 ini, ribuan orang tak hanya warga etnis Tionghoa yang datang ke Pulau Kemaro untuk melaksanakan rangkaian peribadatan, namun masyarakat umum turut semarak mendatangi pulau Kemaro dalam acara tahunan ini.
Seperti Amtiong Pendi (81) warga jl. Benteng, Kelurahan 9/10 ulu, pria lanjut usia ini merasa begitu senang pada tahun ini perayaan Cap Go Meh kembali dapat berlangsung meriah. Apalagi katanya mengingat dua tahun lalu perayaan Cap Go Meh dilaksanakan terbatas.
“Seneng sekarang perayaan Cap Go Meh ramai lagi, semoga di tahun tahun berikutnya juga bisa lebih ramai lagi,” ujarnya yang datang ke Pulau Kemaro untuk melaksanakan rangkaian peribadatan.
Berita Terkait
-
Rayakan Cap Go Meh di Pulau Kemaro, Viral Tas Pengunjung Rawan Disobek Pencopet
-
Kapal Tujuan OKI Sumsel Terbakar di Selat Bangka, Begini Kondisi 19 Penumpang
-
Harmoni Manusia Dan Gajah Sumatera Lanskap Padang Sugihan Dikampanyekan Dengan Komik Strip
-
Berhijab Hitam, Ibu di Palembang Kedapatan Mencopet di Mal, Viral Karena Terekam CCTV
-
Selain Pempek, Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Harus Kamu Coba
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri
-
5 Rute Touring dari Palembang ke Pagaralam untuk Anak Motor Pecinta Tanjakan
-
Jelang Detik-Detik Tahun Baru, 11 Daerah di Sumsel Berpotensi Hujan Lebat