SuaraSumsel.id - Seluruh umat kristiani mengikuti serangkaian perayaan natal 2022, tidak terkecuali Kapolda Sumatera Selatan (Sumsel), Irjen Pol Albertus Rachmad Wibowo yang juga melaksanakannya.
Meski masih dalam rangkaian tugas, ia pun menghadiri misa Natal di Gereja Paroki Khatolik St Yoseph, Sabtu (24/12/2022) sekitar pukul 16.15 WIB. Dia datang dan berbaur ke gereja duduk di tengah-tengah jemaat lain seraya pun ikut berdoa.
Kedatangan Kapolda Sumsel Irjen Pol Albertus Rachmad Wibowo disambut Romo Gereja Katolik Paroki St Yoseph.
Kapolda Sumsel tak sendiri, para pimpinan Forkopimda Sumsel turut hadir memantau pelaksanaan Misa Natal 2022 seperti Gubernur Sumsel H Herman Deru didampingi Wakapolda Sumsel Brigjen Rudi Setiawan dan Kapoksahli Brigjen TNI Ashar Kodam II Sriwijaya.
Baca Juga: Sumsel Catat Ekspor Paha Kodok Beku Sebagai Komoditi Unggulan, Ini Negara Tujuannya
Di Gereja Katolik Paroki St Yoseph yang berada di Jalan Jend Sudirman dilakukan pengamanan ketat. Hal itu lantaran panita gereja, hanya mengizinkan masuk bagi jemaat yang membawa kartu akses yang sebelumnya telah disebar panitia.
Akses masuk menuju gereja diberlakukan satu pintu, di mana jemaat wajib melintasi metal detector yang difasilitasi Polda Sumsel.
Romo Silverster Joko Susanto pun menyampaikan untuk kapasitas jemaat tahun ini lebih banyak dibandingkan dengan tahun lalu, mencapai 2.000 umat.
Berita Terkait
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Negara Rugi Rp1,3 Triliun, Kasus Korupsi Proyek LRT Palembang Tambah 'Luka' Waskita Karya
-
Umumkan Lamaran dengan Polisi, Febby Rastanty Tampil Menawan dengan Kebaya Kartini dari Songket Palembang
-
Otak Pemerkosa yang Bunuh Siswi SMP di Palembang Divonis Ringan, Keluarga Korban Kecewa
-
Gilir Siswi SMP yang Jasadnya Dibuang ke Kuburan Cina, Eksepsi 4 ABG Pembunuh AA Ditolak Hakim, Apa Alasannya?
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
Terkini
-
Langkah Inovatif Bank Sumsel Babel di HUT ke-67 untuk Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif