SuaraSumsel.id - Sosok sultan Andara Raffi Ahmad mengungkapkan tidak bakal langsung ngamuk dan emosi jika istri kesayangannya kegerpok selingkuh. Ayah dua anak itu rupanya punya cara sendiri dalam menghadapi istri yang selingkuh.
Selingkuh menurut Raffi Ahmad tak sebatas fisik, tetapi juga hati. Menurutnya, setiap orang memiliki intuisi tentang pasangannya masing-masing.
"Misal, aku punya istri selingkuh, yang pertama aku lakukan, aku tidak akan langsung marah ke dia. Aku akan bertanya dulu ke diri aku, 'Apa? Kenapa?'" tutur Raffi Ahmad, mengutip podcast Raffi Everywhere di Noice, yang diunggah Kamis (20/10/2022).

Seseorang dapat merasakan sudah sejauh apa pasangannya berhubungan dengan orang lain meski tidak diperlihatkan.
Baca Juga: Dituding Ajak Pekerja Sawit di Sumsel Mogok, Gugatan Pesangon Hotman Dimenangkan Hakim
Belum tentu pasangan yang mencium orang lain sudah memiliki rasa cinta dan ini tidak dikategorikan sebagai perselingkuhan.
"Jadi, setiap pasangan intuisinya akan berbicara dari hati nuraninya sendiri. Ya, kalo aku mah sekarang nggak," ujarnya.

"Kita sebagai pasangan kan punya intuisi, punya hati. Jadi kita tahu saat pasangan kita terjebak dalam satu arus yang sejauh mana, kita akan tahu. Jadi, gak akan bisa, kita membicarakan batas sampai mana, itu tidak bisa diungkapkan," kata Raffi Ahmad.
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, meski begitu, Raffi Ahmad tetap melarang Nagita Slavina berselingkuh darinya.
"Kamu jangan selingkuh, ya. Biar aku aja, eh, maksdunya masa lalu aku aja," canda Raffi Ahmad sambil nyengir.
Baca Juga: 12 Mantan Kades di OI dan OKI Sumsel Tersangka Korupsi Anggaran Kemenpora Segera Disidang
Berita Terkait
-
Melayat ke Rumah Duka, Raffi Ahmad Unggah Potret Kenangan dengan Hotma Sitompul
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
-
Jasa Hotma Sitompul dalam Hidup Raffi Ahmad, Bantu Kasus Narkoba hingga Eksis Lagi di TV
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat