SuaraSumsel.id - Raja Malaysia Yang di-Pertuan Agong Al-Sultan Abdullah Ri’ayatuddin Al-Mustafa Billah Shah, akhirnya menyatakan tidak punya pilihan lain, selain menyetujui permintaan pembubaran Parlemen ke-14 yang berlaku mulai 10 Oktober 2022.
Hal tersebut merupakan buntut panjang atas kekecewaannya dengan perkembangan politik saat ini.
Setelah menyetujui permintaan itu, Raja Malaysia atas kekuasaannya sebagai Yang di-Pertuan Agong sebagaimana yang termuat dalam Pasal 40 (2) (b) dan Pasal 55 (20) Konstitusi Federal telah menyetujui permintaan pembubaran Parlemen ke-14 yang telah diajukan oleh Perdana Menteri.
“Agong menyatakan kekecewaannya dengan perkembangan politik saat ini dan tidak punya pilihan. Selain menyetujui permintaan Perdana Menteri untuk mengembalikan mandat kepada rakyat untuk memilih pemerintahan yang stabil,” ucap Ahmad.
Baca Juga: Bersiap! Warga Sumsel Bakal Disensus Bantuan Perlindungan Sosial
Ia menyampaikan, Yang Mulia berharap supaya Suruhjaya Pilihan Raya (SPR) atau Komisi Pemilihan Umum (KPU) Malaysia bisa menyelenggarakan Pemilihan Umum ke-15 (PRU 15) dalam waktu yang dekat, dalam pertimbangan Muson Timur Laut yang diperkirakan akan dimulai di pertengahan November 2022.
“Yang Mulia menegaskan bahwa negara yang kuat penting untuk menjamin stabilitas politik dan kemakmuran ekonomi yang berkelanjutan untuk kesejahteraan negara dan rakyat secara keseluruhan,” ujar Ahmad
Ia juga mengatakan, Raja akan mengajak masyarakat untuk bisa bersama-sama berdoa supaya negara dan masyarakat selalu diberkati, diberkati juga dilindungi dari segala bentuk musibah, terutama bencana banjir.
Raja Malaysia Yang di-Pertuan Agong Al-Sultan Abdullah Ri’ayatuddin Al-Mustafa Billah Shah sekarang ini sedang menjalankan kunjungan khusus ke London, Inggris, selama tujuh hari untuk rangka kunjungan kehormatan terhadap Raja Inggris.
Raja berangkat ditemani oleh Permaisuri Malaysia Tunku Hajah Azizah Aminah Maimunah Iskandariah. Dengan tujuan pemberangkatan ke London yang dijadwalkan hingga 16 Oktober. Keduanya telah dijadwalkan akan bertemu dengan Raja Charles III di dalam Istana Buckingham pada tanggal 12 Oktober 2022.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sumsel Hari Ini: Palembang Hujan di Sore Hari
Melansir terkini.id-jaringan Suara.com, pada hari yang sama, 12 Oktober 2022, Agong juga dijadwalkan untuk meresmikan Stasiun Janakuasa Battersea, yang merupakan proyek properti investasi ikonik Malaysia di London.
Berita Terkait
-
Media Malaysia: Jordi Amat Diincar 2 Klub Indonesia
-
Cara Menonton Serial Malaysia Bidaah Gratis, Viral di TikTok Gegara Walid
-
Sinopsis dan Daftar Pemain Bidaah, Drama Malaysia yang Viral di Media Sosial
-
Pipa Gas Petronas Terbakar: Detik-Detik Ledakan Dahsyat, 112 Orang Terluka
-
Mats Deijl Ikut Jatuh Cinta dengan Atmosfer Suporter Timnas Indonesia di SUGBK
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Tangisan Pilu dI Rumah Kosong, Warga Syok Temukan Bayi Perempuan di Garasi
-
Ambulans RSUD Kosong Sopir dan BBM, Keluarga Nangis Histeris Urus Jenazah Sendiri
-
Guru Silat di Ogan Ilir Jadi Tersangka Pencabulan Santri, Diduga Lakukan Berkali-kali
-
WNA Rusia di Palembang Jadi Korban Curanmor, Drone dan GoPro Raib
-
Sayang Dibuang! Ini Cara Benar Simpan Kue Basah Palembang Pasca Lebaran