SuaraSumsel.id - Artis Lesti Kejora dikabarkan tengah menunaikan ibadah umrah bersama keluarga usai mengalami atau menjadi korban Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT).
Bertepatan dengan itu, Kamis (06/10/2022) kemarin sang suami Lesti Kejora, Rizky Billar ditunda diperiksa penyidik Polres Jakarta Selatan. Lama ditunggu-tunggu Rizky Billar rupanya tidak datang memenuhi panggilan tersebut atas dugaan KDRT.
Terlepas dari itu semua, di hari yang sama berkembang rumor bahwa Lesti Kejora telah berangkat umroh bersama keluarganya. Tiara Marleen lalu meminta netizen mendoakan keselamatan dan kesehatan Lesti Kejora.
"Untuk doa dan supportnya untuk dede Lesti hari Kamis akan berangkat umroh," ujar Tiara Marleen di Instagram, Kamis (06/10/2022).
Baca Juga: Palembang Kembali Hujan, Sejumlah Wilayah Sumsel Ini Diprediksi Hujan Hingga Malam Hari
“Mudah-mudahan selalu dalam lindungan Allah SWT,” sambungnya.
Seolah memperkuat hal tersebut, pernyataan Hetty Koes Endang sebagai sosok orang yang dekat dengan Lesti Kejora saat diwawancara terpisah memberikan saran agar Lesti Kejora pergi umrah untuk menenangkan diri.
"Biarkan dia merenung, cuma pesan Bubun, kalau bisa istirahat dan merenungkan, menenangkan diri pergilah umroh. Kalau nonton, pergilah umroh menenangkan diri dan menjeritlah. Tidak kepada manusia, hanya kepada Allah," tutur Hetty Koes di Pagi Pagi Ambyar melansir matamata.com-jaringan Suara.com (06/10/2022).
Baca Juga: Tak Hanya Dikonsumsi, Nanas Prabumulih Sumsel Kini Diproduksi Tanisani Sebagai Sabun
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Hamil Lagi, Rizky Billar Berharap Dapat Anak Perempuan
-
Dulu Berpolemik Perkara Nikahan Anak Jokowi, Iis Dahlia Kini 'Dilabrak' Inul Daratista
-
Sering Dihujat, Rizki DA dan Ridho DA Pernah Dikirimi Hampers Permintaan Maaf dari Haters yang Tobat
-
Adu Tarif Manggung Iis Dahlia Vs Lesti Kejora, Dikabarkan Perang Dingin
-
Selisih Ditaksir Capai Rp300 Jutaan, Intip Tarif Nyanyi Iis Dahlia dan Lesti Kejora
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Langkah Inovatif Bank Sumsel Babel di HUT ke-67 untuk Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif