SuaraSumsel.id - Peristiwa kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang Jawa Timur meninggalkan kesedihan mendalam terutama bagi meeka yang bersentuhan dengan liga tersebut.
Sang komentator Valentino Simanjuntak atau lebih dikenal Valentino yang menjadi komentator pertandingan Persebaya Surabaya vs Arema FC, pun memutuskan diri undur dari profesinya. Hal ini dilakukan kerena ia merasa gelisah dan frustasi dengan insiden yang terjadi tersebut.
Dia pun berharap agar semua pihak dapat melakukan tanggung jawabnya masing-masing dengan benar dan semoga sepak bola Indonesia menjadi maju.
Valen pun menuliskan doanya kepada para korban.
Baca Juga: Truk Angkut Batu Bara Kelebihan Muatan Tabrak Rumah Tetangga Wabup OKI Sumsel, Sopir Melarikan Diri
"Kiranya semua korban jiwa dapat ditata dengan benar, dapat ditemukan keluarganya, dan yang masih berjuang di rumah sakit dapat diberi pemulihan. Turut berduka cinta sepak bola Indonesia," tulis akun @radotvalent.
Netizen menyayangkan Valen mundur dari posisinya sebagai komentator pertandingan bola Liga 1. Berikut adalah komentar netizen di akun Twitter @registaco:
Di antara para komentar itu netizen kemudian mumuji dan mengkritik orang-orang yang bertanggungjawab hendaknya punya nyali yang sama.
Ada juga netizen yang mempertanyakan kapan Ketua PSSI mundur.
"Oke respect. Yuk Iwan Bule nyusul," tulis akun @fa***.
Baca Juga: BMKG: Cuaca Sumsel Hari Ini, Potensi Hujan Disertai Petir di Sebagian Wilayah
Dunia dah kebalik," tulis akun @bri***.
Berita Terkait
-
Momen Haru Valentino Jebret Kasih Kenang-kenangan untuk Shin Tae-yong: Ini Lambang Kehangatan Masyarakat Indonesia
-
Valentino Jebret Ajak Publik Hormati Keputusan Pemecatan Shin Tae-yong, Tapi...
-
Refleksi Dua Tahun Tragedi Kanjuruhan: Trauma Belum Hilang, Keadilan Masih Buram
-
Arema FC Masih Layak Bermarkas di Stadion Kanjuruhan?
-
Ternyata Teman Lama, Coach Justin Bingung Lihat Perubahan Sikap Bung Towel: Sekarang Absurd
Tag
- # Valentino Jebret Simanjuntak
- # valentino jebret
- # alasan valentino jebret mundur jadi komentator liga 1
- # Radot Valentino Jebret Simanjutak
- # Tragedi Stadion Kanjuruhan Malang
- # tragedi Stadion Kanjuruhan
- # Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan
- # Korban Stadion Kanjuruhan
- # Korban Meninggal di Stadion Kanjuruhan Malang
- # Pasutri Korban Tragedi Stadion Kanjuruhan
- # Meninggal Dunia di Stadion Kanjuruhan
- # Kronologi Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan
- # Stadion Kanjuruhan
- # Stadion Kanjuruhan Kepanjen
- # Sejarah stadion kanjuruhan
- # Tragedi di Stadion Kanjuruhan
- # gas air mata stadion kanjuruhan
- # kerusuhan stadion kanjuruhan
- # kekerasan aparat tni di stadion kanjuruhan
- # kericuhan di Stadion Kanjuruhan
- # korban kerusuhan stadion kanjuruhan
- # kerusuhan suporter stadion kanjuruhan
- # stadion kanjuruhan malang
- # tragedi kerusugan di stadion kanjuruhan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan