SuaraSumsel.id - Pergantian kuasa hukum istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi menuai kritik pedas dari publik. Sosok yang kemudian mengisi dan bersedia menjadi pendamping hukum salah satunya, Febri Diansyah.
Febri Diansyah sebelumnya merupakan mantan jubir KPK yang dikenal tegas dan berdedikasi. Pilihannya memenuhi keinginan menjadi kuasa hukum Putri Candriwathi menuai kritik.
Banyak yang memberikan kritikan pedas atas pilihan Febri Diansyah tersebut, termasuk tokoh Nahdhatul Ulama (NU). Sementara Kuasa Hukum Brigadir J, Komaruddin Simanjuntak berharap atas dipilihnya Febri Diansyah tersebut berdampak baik.
Dia berharap Febri akan mampu menyadarkan kliennya, Putri Candrawathi agar bisa berkata jujur dengan tidak berdusta.
Baca Juga: Serangan Beruang Ke Pemukiman Warga di Pagar Alam Sumsel Disebut BKSDA Karena Musim Durian
Advokat berperan pelayanan jasa, membantu penegak hukum lain agar tercipta penegakkan hukum. "Jadi bukan hanya untuk memenangkan perkara. Kuasa hukum melindungi hak-hak kliennya agar tidak terabai secara hukum," ungkap Komaruddin di YouTube Kompas.com.
Pengacara berdarah batak ini mengungkapkan pilihan menentukan kuasa hukum bagi tersangka pembunuhan memang sangat diperlukan. Hal tersebut guna memaksimalkan adanya pembelaan hukum.
Sempat juga ia menyinggung mengenai kuasa hukum sebelumnya yang kini tidak lagi banyak berkomentar mengenai kasus Putri Candrawathi.
Komaruddin kembali menjelaskan apa yang menjadi peran dari seorang pengacara. Menurut ia, pengacara juga memiliki peran membimbing kilen ke jalan yang benar.
"Jangan sampai karena dusta, harusnya masuk ke surga malah masuk neraka," ujar dia.
Baca Juga: Pilu! Sepekan Dua Bayi di Sumsel "Dibuang" Orang Tua Karena Desakan Ekonomi
Pengacara juga menyadarkan klien ke jalan yang benar hingga bisa bertaubat. Karena menurut ia, ada orang-orang yang punya latar belakang jahat namun berakhir dengan pertaubatan.
"Beda lagi, jika ada pembunuhan berencana disertai penghilangan barang bukti. Apalagi, ada pencurian barang dan uang korban maka Bisa juga terjerat pencucian uang," ujar Komaruddin.
Dia berharap dengan pengacara yang baru, terdakwa Ferdy Sambo juga bisa merenung atas sikap dan tindakan yang sudah dilakukan pada Brigadir Nofriansyah Josua.
"Berubah ke jalan bertaubatan, jangan malah makin jahat," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Terungkap! Alasan KPK Periksa Febri Diansyah Terkait Kasus Suap PAW yang Jerat Hasto
-
Pengakuan Febri Diansyah: Diperiksa KPK, Justru Ditanya soal Jadi Pengacara Hasto Kristiyanto
-
Febri Diansyah Ngaku Tak Punya Informasi Rahasia Soal Kasus Harun Masiku
-
Klaim Febri Diansyah Sebelum Jadi Kuasa Hukum Hasto, Sudah Lakukan Self Assessment
-
Akui Diperiksa KPK sebagai Pengacara Hasto Kristiyanto, Febri Diansyah Bilang Begini
Tag
- # kuasa hukum brigadir j
- # Kuasa Hukum Brigadir J Kamarudin Simanjuntak
- # kamaruddin simanjuntak
- # Karier Kamaruddin SImanjuntak
- # Karier Febri Diansyah
- # Latar Belakang Febri Diansyah
- # Mantan Jubir KPK Febri Diansyah
- # febri diansyah
- # eks jubir KPK Febri diansyah
- # Pengacara Putri Candrawathi Febri Diansyah
- # kasus yang ditangani Febri Diansyah
- # berkas Putri Candrawathi
- # fakta putri candrawathi
- # kuasa hukum putri candrawathi
- # putri candrawathi
- # putri candrawathi belum ditahan
- # Jubir KPK Febri Diansyah
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Deklarasi Damai PSU Empat Lawang Ricuh? Paslon HBA-Henny Dihadang Masuk
-
Kejutan Rabu Malam! Dapatkan Dana Kaget Gratis dari Aplikasi DANA 16 April 2025
-
Intip Menu Makan Bergizi Gratis Prabowo untuk Ibu Hamil dan Balita di Palembang
-
Curhat Calon Pengantin Palembang: Pilu Emas Mahal, Terpaksa Beralih ke Uang
-
Proyek Rp330 Miliar Mangkrak, Siapa Bakal Jadi Tersangka Korupsi Pasar Cinde?