SuaraSumsel.id - Sosok artis yang kemudian kini menempuh jalur politik, Farhat Abbas angkat bicara kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J. Farhat Abbas malah menyebut Ferdy Sambo sebagai pahlawan.
Pernyataan tersebut diungkapkan Farhat Abbas dalam video di kanal YouTube Uya Kuya yang tayang pada Sabtu (10/9/2022). Tak hanya itu, Farhat Abbas juga terang-terangan membela Ferdy Sambo hingga menyebut sosoknya sebagai pahlawan.
"Ini bukan pemerkosaan ataupun pelecehan! Ini murni perencanaan perselingkuhan yang gagal sehingga mengakibatkan kematian," kata Farhat Abbas dilansir dari kanal YouTube Uya Kuya TV, pada Minggu (11/09/2022).
"Saya menganggap Sambo ini adalah pahlawan. Pahlawan penegakan hukum di kepolisian," sambung Farhat Abbas melansir matamata.com-jaringan Suara.com Minggu (11/9/2022).
Baca Juga: Viral Perundungan Pelajar SMP Empat Lawang Sumsel, Polisi Ungkap Hal Ini
Farhat Abbas turut memberikan semangat kepada Ferdy Sambo.
Video itu seketika menjadi sorotan hingga dibanjiri hujatan oleh netizen usai dibagikan ulang oleh akun Instagram @tante.rempong.official.
"Dia emang sengaja biar dihujat," komentar lainnya.
"Dia mah aneh yah orangnya haha kepengen banget yah jadi orang terkenal tapi sayangnya nggak terkenal-terkenal dia haha kasian banget ini orang," tutur yang lain.
"Nggak usah dikasih panggung si dia. Si paling caper se-jagat raya!" tulis netizen.
Baca Juga: Orang Tua di Sumsel Diberi Nama Anak Perdy Sambo: Karena Gagah Dan Ganteng
"Umur segini emang lagi halu-halunya," ungkap netizen geram.
Berita Terkait
-
Farhat Abbas Sebut Firdaus Oiwobo Cocok Buka Bisnis Wedding Organizer, Berapa Modalnya?
-
Beda Tarif Febri Diansyah vs Ronny Talapessy: Dulu Lawan di Kasus Ferdy Sambo, Kini Bersatu Bela Hasto
-
Kekayaan Febri Diansyah di LHKPN: Pengacara Istri Ferdy Sambo Kini Bela Hasto Kristiyanto
-
Tak Bisa Lagi Praktik Jadi Pengacara, Firdaus Oiwobo Disarankan Farhat Abbas Buka Usaha Ini
-
Sempat Bela Nikita Mirzani, Farhat Abbas Kini Dukung Dihukum 20 Tahun: Pas Keluar Jadi Nenek-Nenek
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Pasca Penusukan Sadis, Izin Operasional DA Club 41 Palembang Dipertanyakan
-
Detik-Detik Kecelakaan Maut di Lahat: Satu Keluarga Tewas Saat Hendak Silaturahmi
-
Lebaran Berkah Bersama Bank Sumsel Babel: Mudik Gratis, Zakat Digital, dan Dana Tunai Siap
-
Silaturahmi Idul Fitri Berujung Jambret, IRT di Palembang Kehilangan Kalung Emas Rp 26 Juta
-
Silaturahmi Berujung Duka: Tiga Orang Tewas dalam Kecelakaan Tragis di Lahat