SuaraSumsel.id - Kunjungan kerja (Kunker) Wakil Presiden Ma’ruf Amin di Palembang Sumatera Selatan dilanjutkan meresmikan peluncuran aplikasi Zakaf Infak Sedekah dan Wakaf (Ziswaf) Mobile berbasis mobile banking dan Mart-Booth Masjid Babussalam Sabil Barakah. Aplikasi ini diinisiasikan Bank Sumsel Babel, Palembang, Sumatera Selatan
Ma'ruf Amin berharap aplikasi ZISWAF Mobile mempermudah masyarakat dalam penyaluran dana sosial syariah serta meningkatkan penghimpunan dan kebermanfaatan ZISWAF.
“Adapun program Mart-Booth masjid diharapkan akan semakin mendorong ekonomi bergerak dan tumbuh melalui masjid, tidak hanya kesejahteraan jemaah masjid tetapi juga lingkungan di sekitarnya,” harap Wapres.
Wapres didampingi Gubernur Sumsel Herman Deru dan Direktur Utama Bank Sumsel Babel (BSB) Achmad Syamsudin melakukan penekanan layar sentuh sebagai tanda peluncuran aplikasi Ziswaf Mobile dan Mart-Booth Masjid.
Baca Juga: Tarif Angkutan Travel di Sumsel Mulai Alami Kenaikan, Imbas Harga BBM Naik
“Dengan mengucapkan Bismillahirrahmanirrahim, aplikasi Zakat Mobile dan Mart-Booth Bank Sumsel Babel saya nyatakan secara resmi diluncurkan. Semoga Allah Subhanahu Wa Ta’ala senantiasa memberikan ‘inayah-Nya dan meridai semua upaya yang kita lakukan,” ujarnya.
Melansir ANTARA, Ma'ruf Amin turut menyaksikan peletakan batu pertama Masjid Babussalam Sabil Barakah yang didirikan Bank Sumsel Babel.
“Semoga Masjid Babussalam Sabil Barakah nantinya tidak saja menjadi pintu keselamatan dan jalan keberkahan, tetapi juga menjadi pusat serta penggerak ekonomi dan keuangan syariah di wilayah Sumatra Selatan,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Viral Momen Ibu-ibu di Palembang Protes, Antre Lama Cuma Dapat Rendang Dua Iris dari Richard Lee
-
Cara Ustaz Derry Sulaiman Jawab Salam Willie Salim Seorang Kristen, Banyak yang Kaget
-
Niat Bersihkan Nama Palembang, Acara Masak Besar Richard Lee Malah Ricuh?
-
Dokter Richard Lee Sumbang 1 Ton Ayam untuk Masak Besar di Palembang
-
Profil Sultan Palembang, Pemimpin Adat Tegas Haramkan Konten Willie Salim
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Lebaran Berdarah, Tukang Parkir Kritis Ditusuk 7 Kali Pengunjung Club DA 41 Palembang
-
Kronologi Siswi SD Hilang 2 Hari, Ditemukan Dicabuli di Hotel Palembang
-
Wisata Maut di Ogan Ilir: Speedboat Terbalik Lagi, 'Tak Basah Tak Bayar'
-
Baru Kenal, Pemuda 19 Tahun Tega Cabuli Siswi SD di Hotel Melati Palembang
-
Ritel Hingga Perkebunan, Puluhan Perusahaan di Sumsel Tak Cairkan THR