SuaraSumsel.id - Pada pagi ini, tim Satuan Khusus atau Timsus Pemberantasan Korupsi Kejaksaan Negeri Prabumulih bersama dengan Kejati Sumsel menggeledah kantor Bawaslu Sumsel.
Kantor yang berada di kantor Bawaslu Provinsi Sumsel, di jalan Opi Raya, Kecamatan Jakabaring Palembang, pada Selasa (23/8/2022) didatangi sekitar pukul 10.00 WIB
Penggeledahan dilakukan, diduga adanya korupsi di kantor Bawaslu Prabumulih yang kemudian berkaitan dengan Bawaslu Suimsel. Melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com, timsus terus melakukan pemeriksaan berkas-berkas di kantor Bawaslu Provinsi Sumsel
Hingga berita ini diturunkan, pihak masih melakukan penggeledahan dan belum ada keterangan resmi dari Kejari Prabumulih, Kejati Sumsel hingga Bawaslu Sumsel.
Namun kemarin, Kejari Prabumulih sudah lebih dahulu menggeledah kantor Bawaslu Prabumulih. Penggeledahan berkaitan dengan kasus dugaan korupsi dana hibah pada lembaga pengawas pemilu tersebut.
Kasus korupsi berkaitan dana hibah dengan anggaran mencapai Rp 5,7 miliar tersebut.
Berita Terkait
-
Halo Wong Palembang, PLN Bakal Matikan Listrik Lebih 3 Jam Siang Ini
-
Cuaca Sumsel Hari Ini, Palembang Diguyur Hujan Siang Hingga Sore Hari
-
Bertemu Surya Paloh, Puan Maharani: Ini Bukan Cuma Pertemuan Partai Politik, tapi Seorang Om pada Keponakan
-
Belum Kantongi Izin Berlaga di Stadion Bumi Sriwijaya, Sriwijaya FC Bakal "Ngungsi" ke Lampung
-
Oknum Sopir Truk Intimidasi Operator SPBU di PALI Paksa Isi Bio Solar Secara Berulang
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Consumer BRI Expo 2025 Hadirkan Promo Gila-gilaan: Bunga KPR Nyaris Nol dan Cashback Rp5 Juta
-
Bjorka Akhirnya Ditangkap, Profilnya Bikin Syok! Publik: Yakin Ini yang Getarkan Istana?
-
Siap-siap Ribet? Jual Beli HP Bekas Bakal Seribet Balik Nama Motor, Ini Aturan Barunya
-
Tangan Kanan Putus, Tangan Kiri Terancam, BPJS Fajar Ditolak Karena Alasan Kecelakaan Kerja
-
Viral Kisah Suami yang Serahkan Istri ke Selingkuhannya Lewat Prosesi Adat: Ku Jaga Aibmu