SuaraSumsel.id - Sosok Lucinta Luna usai menjalankan sejumlah operasi di tubuhnya. Belakangan ia mengungkapkan jika sudah melakukan operasi potong jakun, hingga tulang ekor. Ia pun kini sudah percaya diri memberi bocoran bentuk wajah baru usai serangkaian operasi tersebut.
Wajah baru tersebut dipamerkan di media sosial instagram miliknya @lucintaluna_manjalit. Di media sosial itupun, ia memberikan narasi jika ingin sekali makan sesuatu. Ia pun menanyakan hal tersebut kepada netizen pengikut media sosialnya.
"pengen makan kentyy slebeww dimana yahh yang jual," tulis Lucinta Luna diunggahan fotonya tersebut.
Terlihat di unggahan tersebut, Lucinta Luna mengenakan pakain serba pink yang dipandu dengan sepatu putih dan topi coklat. Meski foto terlihat menggunakan filter, namun wajah Lucinta Luna sudah tidak lagi mengalami bengkak.
Namun di foto tersebut terlihat Lucinta Luna masih mengenakan perban di bagian leher sebagai penutup luka bekas operasi dari pemotongan jakun.
Sejumlah netizen meninggalkan komentarnya terhadap wajah baru Lucinta Luna tersebut.
"Barbie jadi kalah ini... Mana barbie mana luna nih," tulis salah satu netizen.
Ada juga yang memuji wajah baru Lucinta Luna merupakan karya seorang dokter.
"Indahnya ciptaan dokter," kata martha_lourenzialimbong.
Baca Juga: Bejat! Pria 54 Tahun di Sumsel Cabuli Dua Bocah, Diiming-Iming Boleh Menonton Televisi di Rumahnya
Namun ada juga netizen yang kemudian memberi nasihat untuk Lucinta Luna.
"mas fattah Allah masih sayang loh sama kamu, semoga kamu masih Allah beri hidayah, tobat mase sebelum nafas di kerongkongan," unggah akun.
Berita Terkait
-
Penampakan Wajah Baru Lucinta Luna Pasca Operasi, Netizen: Tobat Mas Fattah Sebelum Nafas di Kerongkongan
-
Foto Terbaru Lucinta Luna Dipuji Mirip Barbie, Perban Putih di Leher Disorot
-
Akhirnya Lucinta Luna Pamer Hasil Operasi, Nitizen Bilang Begini
-
Lucinta Luna Pamer Wajah Usai Operasi: Kayak Barbie
-
Begini Kondisi Terkini Lucinta Luna Usai Buka Jahitan Operasi 'Khodam'
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
7 Cara Mengatasi Cushion Belang agar Makeup Terlihat Rata dan Natural
-
Jejak Dakwah Kiai Marogan Dihidupkan Kembali Lewat Napak Tilas Sungai Musi
-
10 HP Harga Terjangkau untuk Update Android Jangka Panjang, Ideal bagi Pelajar & Karyawan
-
5 Cushion Matte untuk Tampilan Wajah Rapi Tanpa Kesan Dempul
-
Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna