SuaraSumsel.id - Jemaah haji asal Sumatera Selatan atau Sumsel dijadwalkan akan tiba di Palembang pada bulan Agustus mendatang. Pihak Angkasa Pura II mengharapkan keluarga tidak menjemput di Bandara SMB II Palembang.
Hal ini dilakukan agar pihak keluarga juga terlindungi dari penyebaran Covid-19.
Eksekutif General Manager Angkasa Pura II R Iwan Winaya Mahdar mengatakan setelah tiba di bandara Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II, jemaah akan langsung dibawa ke asrama haji embarkasi Palembang.
“Kami sudah koordinasi dengan pihak Kemenag, bahwa setelah turun jemaah langsung naik bus, jadi diharapkan keluarga tidak menjemput ke bandara,” katanya melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
Baca Juga: Sumsel Bakal Miliki Pusat Rehabilitasi Narkoba di Teluk Gelam OKI
Jemaah langsung dibawa ke asrama haji karena akan langsung dilakukan tes PCR Covid-19 sehingga dilarang bertemu dengan keluarganya, hingga hasil sebelum tes dinyatakan negatif.
“Jadi walaupun keluarga ke bandara, tidak akan bertemu, karena langsung di bawa ke Asrama Haji,” katanya.
Menurutnya, pemeriksaan tidak dilakukan di bandara karena dinilai tidak akan kondusif. Dikhawatirkan nantinya mereka akan tercampur dengan penumpang dari penerbangan reguler.
“Asrama haji lebih luas, lebih nyaman. Dan kalau ada yang positif, panitia haji telah menyiapkan kamar-kamar untuk isolasi di asrama haji,” katanya.
Baca Juga: Mencuri Ikan di Kolam Air Deras, Tujuh Remaja di Sumsel Diburu Polisi
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?