SuaraSumsel.id - Perayaan Idul Adha memang identik dengan sunah melaksanakan kurban baik sapi dan kambing. Pelaksanaan kurban dilakukan setiap tahun sekali biasanya meninggalkan momen haru. Seperti halnya yang dialami bocah mewek karena sapi miliknya dikurbankan.
Hal tidak biasa diperlihakan seorang bocah ini. Tampak seorang bocah begitu sedih dan pilunya berpisah dengan sapi miliknya. Di video tersebut diceritakan jika sapi tersebut akan menjadi salah satu hewan kurban.
Tampak di video seorang bocah berada di kandang sapi. Meski terlihat gelap, banyak netizen mengira jika kejadian tersebut terjadi pada malam hari menjelang perayaan Idul Adha saat ini.
Sang bocah mulanya menatapi sapi miliknya. Ia kemudian menangis penuh sendu, dan pilu. Dia berusaha mencurahkan kesedihan yang dirasa dengan memeluk sapi miliknya.
Baca Juga: Cuaca Sumsel Saat Hari Raya Idul Adha 1443 H, Palembang Bersuhu Terik Siang Ini
Tangsinya tidak sebentar, ia kemudian mencium dan memeluk kepala sapi miliknya. Tampak sangat menyedihkan dan pilu. Dia pun mengeluarkan kata-kata seperti salam perpisahan pada sapi tersebut.
Tidak hanya sedih, sang bocah akhirnya memutuskan meninggalkan sapi miliknya setelah menumpahkan kesedihan yang dirasakan.
Video ini kemudian ramai dikomentari netizen. Mereka memuji jika sang bocah memang seorang penyayang hewan peliharaan miliknya.
"Anak baik penyayang binatang, saya juga bisa merasakan kesedihanmu,peluk untukmu Dik," ujar netizen.
"Sediiiiii" kata netizen lainnya.
Baca Juga: Warga Muhammadiyah di Sumsel Gelar Salat Idul Adha, Jemaah Padati Masjid-Masjid Dan Lapangan
Sementara ada juga netizen yang menilai jika peristiwa ini hanya saat saja dirasa sang bocah.
"Besoknya ikut makan dagingnya sambil hahahihi," ujar netizen.
Berita Terkait
-
Nyesek Banget! Detik-detik Irfan Hakim Ucap Salam Perpisahan pada Sapi Kurban Condrosimo
-
Lebih Besar dari Sapi Impor, Kepala Sapi Kurban Irfan Hakim Dijadikan Penelitian di IPB
-
Deretan Momen Epic Sapi Vs Manusia yang Tiap Tahun Pasti Ada di Idul Adha
-
Heboh Sapi Kurban Jantan di Pekanbaru Punya 2 Bayi dalam Perut
-
Mohon Bersabar Ini Ujian! Viral Adu Jotos Bapak-bapak vs Sapi Kurban, Siapa yang Menang?
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
- Cucu Ulang Tahun, Kado dari Kris Dayanti untuk Azura Bikin Atta Halilintar Semringah: Masya Allah!
- Dihujat Gegara Sindir Raffi Ahmad, Pendidikan Andhika Pratama dan Andre Taulany Tak Jauh Beda
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera
-
BRI Catatkan Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun
-
Tragis! Dua Nyawa Melayang dalam Kebakaran Mobil di Tol Baleno
-
Dapatkan BMW dan Voucher Diskon 99% di BRImo FSTVL