SuaraSumsel.id - Iqlima Kim membenarkan jika tidak lagi menggunakan jasa pengacara Razman Arif Nasution. Hal ini disebabkan karena ia merasa tidak nyaman.
Dalam konfrensi pers yang dilakukan Iqlima Kim didampingi pengacara barunya, Fakhridz Al Donggowi.
"Tanggal 16 Juni kemarin, klien kami resmi mencabut kuasa yang diberikan kepada tim kuasa hukum yang lama," ujar pengacara baru Iqlima Kim, Fakhridz Al Donggowi.
Berikut ini sejumlah alasan Iqlima Kim mencabut kuasa dari Razman Arif Nasution, mulai dari status keduanya yang sama-sama menjadi terlapor atas aduan Hotman Paris Hutapea.
Baca Juga: Dinyatakan Sehat, 450 Calon Jemaah Haji Sumsel Berangkat Subuh Besok
"Posisi Pak Razman dan Kim terkait laporan di Bareskrim itu sama-sama sebagai terlapor, agar sama-sama lebih fokus saja, tidak perlu memikirkan diserang sana-sini," kata Abdul menjelaskan.
Pemutusan jasa pengacara ini juga disebabkan karena aksi saling sindir Razman Arif Nasution dan Hotman Paris Hutapea mulai membuat Iqlima Kim tak nyaman.
"Ya itu salah satunya juga, pertimbangannya masalah kenyamanan. Tapi alasannya logisnya itu tadi, memang harus fokus," kata Abdul Fakhridz Al Donggowi.
Razman Arif Nasution awalnya keberatan dengan keputusan Iqlima Kim hingga dua kali mengirim somasi.
"Itu bentuk keberatan atas pencabutan yang disebut sepihak. Sebenarnya memang itu dilakukan sepihak," ucap Abdul Fakhridz Al Donggowi.
Baca Juga: Fakta Mobil Brio Merah Misterius Ditinggal di Jalan Sudirman: Ada Senpi, Stiker SPN Polda Sumsel
Razman Arif Nasution akhirnya bisa menerima keputusan Iqlima Kim mencabut kuasa usai mendengar jawaban atas somasi yang dilayangkan.

"Pak Razman menerima dengan legawa dan menyerahkan semuanya kepada Kim," ucap Abdul Fakhridz Al Donggowi.
Kabar pencabutan kuasa Razman Arif Nasution oleh Iqlima Kim sebelumnya disampaikan Hotman Paris Hutapea melalui Instagram. Ia menyebut Kim berganti pengacara setelah mendapat panggilan pemeriksaan atas laporannya.
Berita Terkait
-
Panas! Razman Arif Nasution Desak Polisi Gelar Perkara Kasus Nikita Mirzani, Ada Apa?
-
Hotman Paris Ajari Ridwan Kamil Strategi untuk Penjarakan Lisa Mariana, Manfaatkan Video Syur
-
Hotma Sitompul Meninggal Dunia, Akun Instagram Bams Samson Dibanjiri Ucapan Duka Cita
-
Hotman Paris Sarankan Atalia Praratya Mencotek Istrinya: Jangan Paksa Memilih
-
Sampai Ngamuk, Hotman Paris Akhirnya Buka Aib Lisa Mariana yang Disimpan Lama
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
TKA SPMB SMA 2025 Sumsel Diminta Dihapus! Ini Alasan Ombudsman
-
Deklarasi Damai PSU Empat Lawang Ricuh? Paslon HBA-Henny Dihadang Masuk
-
Kejutan Rabu Malam! Dapatkan Dana Kaget Gratis dari Aplikasi DANA 16 April 2025
-
Intip Menu Makan Bergizi Gratis Prabowo untuk Ibu Hamil dan Balita di Palembang
-
Curhat Calon Pengantin Palembang: Pilu Emas Mahal, Terpaksa Beralih ke Uang