Scroll untuk membaca artikel
Tasmalinda
Sabtu, 11 Juni 2022 | 09:09 WIB
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil berfoto bersama Geraldine Beldi, seorang guru SD yang menemukan jenazah Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril. [Instagram@ridwankamil]

"Kami belum bisa menginformasi lebih lanjut terkait dengan jadwal penerbangan. Baik itu jadwal penerbangan di sana dan ketibaan di sini karena kami masih mencoba mengkonfirmasi. Tapi In syaa Allah itu akan direncanakan kepulangan di hari Sabtu dan tibanya di Indonesia pada hari Minggu," kata dia.

Melansir ANTARA, Pemprov Jawa Barat juga belum dapat memastikan apakah setelah tiba di Indonesia jenazah Eril akan disemayamkan di Gedung Negara Pakuan atau di pemakaman.

 "Kemudian setelah tiba di Indonesia, kami belum bisa memastikan juga apakah akan disemayamkan dulu di sini atau di pemakanan. Karena kita melihat waktu tibanya dulu, kalau waktu tibanya memungkinkan untuk langsung atau apakah memang juga disemayamkan di sini," katanya.

Baca Juga: Aspenku dan Bank Sumsel Babel Ramaikan Side Event Presidensi G20 di Palembang

Load More