SuaraSumsel.id - Komedian Aming memang sempat kontroversi, usai mengubah penampilannya menjadi perempuan. Penampilan Aming pun ternyata mendapatkan pujian dari mantan istri, Evelin Nada Anjani.
Evelin malah tidak memberikan komentar buruk, melainkan memujinya. Ia memuji jika mantan suaminya tersebut ialah seorang seniman.
"Orang yang menyeni itu mengekspresikan dirinya lebih bebas ya, bukan berarti menyimpang ya," kata Evelin melansir matamamata.com - jaringan Suara.com.
Selain memuji jika Aming adalah seorang seniman, ia menyebut jika mantan suami tersebut ialah seorang laki-laki sejati."Dia menurut aku sih laki-laki karena memang aku udah nyobain juga, namanya suami istri kan udah nyoba," ujar Evelin Nada Anjani.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca 8 Juni 2022, Sumsel Cerah Berawan hingga Dini Hari
Malah Evelin menegaskan jika tidak ada yang aneh dari keputusan mantan suaminya tersebut.
"Nggak ada yang aneh menurut aku," kata Evelin.
Penampilan perempuan Aming mulanya di podcast Denny Sumargo. Aming cantik dengan busana perempuan yang elegan.
Banyak yang kemudian menganggap Aming makin membuka diri atas jati dirinya yang ingin menjadi perempuan.
Baca Juga: 12 Anak di Sumsel Terluka, Atraksi Motor Tong Setan Ditutup Polisi
Berita Terkait
-
Video Sunhaji Masuk Akun Gosip, Aming Khawatir Dramanya Tak Berujung Seperti Agus Salim
-
Aming Ngomongin Artis Tak Pernah Masuk TV Tapi Kaya, Iis Dahlia dan Nikita Mirzani Kompak Komentar
-
Gus Miftah Akhirnya Mundur Sebagai Utusan Khusus Presiden, Aming: Doa Orang yang Dihina Menembus Langit
-
Evelin Nada Anjani Murka Dituding Berjualan Gegara Sepi Job di TV: Narasi Seenak Jidat!
-
Dikira Hijrah Sungguhan, Aming Diminta Jadi Juri Acara Lomba Keagamaan
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
Terkini
-
Lewat KUR, BRI Dukung 975 Ribu UMKM dan Bangun Ekonomi Kerakyatan
-
Hujan Saldo DANA Kaget, Cek Link Hari Ini dan Dapatkan Hadiahnya
-
Sumsel Memukau! 5 Alasan Swarna Songket 2025 Jadi Incaran Pecinta Kain
-
Kamandalu Ashitaba, Produk Herbal UMKM Binaan BRI Sukses Masuk Pasar Global
-
Peluang Emas Investasi di Sumatera Selatan, Ini Daerah Paling Menjanjikan