SuaraSumsel.id - Youtuber asal Indonesia dengan channel YouTube Syarif Zapata mengulas fakta-fakta Sungai Aare Swiss yang menjadi lokasi anak Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, Emmeril Khan Mumtadz hanyut tenggelam.
Mulanya ia mengungkapkan sedang berada di lokasi sungai yang biasa dijadikan orang lokal di kota Bern, Swiss berenang atau hanya naik kapal karet.
Syarif memperlihatkan infrastuktur yang berada di tepi Sungai yang disediakan Pemerintah untuk berenang seperti loker penyimpanan barang serta fasilitas lainnya, mengenai suhu air dan petunjuk berenang di sungai.
Di pinggiran sungai Aare terdapat board informasi (papan Informasi) mengenai sungai Aare seperti suhu udara yang terus diupdate. Syarif Zafata juga memperlihatkan semacam papan peringatan atau aturan apa saja yang harus diperhatikan sebelum berenang seperti anak kecil harus berada di pengawasan orang dewasa, berenang tidak boleh mabuk, tidak boleh langsung berenang jika suhu badan yang masih panas.
Fasilitas lainnya yang disediakan Pemerintah, yakni fasilitas keran air untuk mandi dan membilas badan sebelum dan sesudah berenang di sungai Aare. Fasilitas ini berada di pinggir Sungai Aare sepanjang 2 kilometer.
Syarif juga menjelaskan jika ingin berenang lama, maka harus semakin jauh jalan yang akan ditempuh. “Kalian bisa jalan 2 kilometer sepanjang sunngai ini jadi kalian itukan jalan yang diaspal ini, tergantung kalian ingin menghabiskan waktu di dalam air semakain lama kalian ingin berenang berarti semakin jauh jalan kesana,” kata Syarif menjelaskan panjang dan rute Sungai Aare, Swiss.
Tampak juga di video, di pinggir Sungai Aare terdapat infrastuktur seperti pelampung yang digunakan untuk menolong orang yang kesulitan berenang . Selain berenang, banyak juga pengunjung Sungai Aare yang mengunakan perahu karet untuk mengarungi sungai yang berada di tengah kota tersebut. “Seperti yang kalian lihat banyak banget yang pakek perahu karet dan kayaknya memamng have fun banget sih mereka,” ungkap Syarif.
Tampak juga banyak taman-taman yang menjadi tempat rekreasi, olahraga dan berkumpul bersama teman, menjadikan Sungai Aare menjadi tempat rekreasi bagi warga lokal saat musim panas.
Ia juga memperlihatkan lokasi populer bagi orang kota Bern untuk memulai berenang di Sungai. Terdapat juga tangga dan bebatuan untuk wisata bersiap sebelum berenang ke tengah Sungai. “Jadi seperti ini, jadi kalian turun seterusnya seperti yang kalian lihat kalian bisa duduk-duduk dulu di bebatuan ini sampai badan kalian terbiasa terus kalian agak ke tengah dan ngikutin arus kurang lebih 20 menitan.” sambung Syarif.
Sungai Aare terlihat dari atas memang sangat tenang walaupun berarus dan seperti resikonya tidak besar namun untuk orang yang tidak mengenal kondisi sungai Aare mungkin bisa menjadi tantangan tersendiri.
Syrif juga menyarankan jika ingin berenang sebaiknya mengajak warga lokal atau orang yang sudah paham mengenai sungai tersebut.
Baca Juga: Sumsel Gelar Pekan Kebudayaan Daerah, Sajikan Pertunjukan dan Permainan Tradisional Anak-Anak
“Kalau sekarang ini , kalau misalnya kita pegang, nah lumayan dingin ini kayak air kulkas. Jadi, coba kalian masukan air satu malam dikulkas dan seperti itu, suhunya kurang lebih sekitar 13 sampai 16 derajat celcius.” terang dia.
Di pinggiran Sungai Aare terdapat juga kolam renang untuk anak-anak .
“Dipinggrir Sungai Aare juga ada kolam renang buat anak-anak ,kalau mereka pengen ikutan bermain air gitu ya. Kalau anak kecilkan mungkin gak berenang di sungai tapikan mereka bisa beranag di kolam berenang ini dan kolam berenang ini, kolam berenang terbuka jadi kalau musim panas memang seru banget berenang disini ya,” sambungnya.
Selain itu, di Sungai Aare juga terdapat batas aman berenang di antaranya batas jembatan. “Tadi aku ngobrol sama penjaga atau orang yang ngawasin orang yang berenang di sunga Aare ini ,dia bilang memang seperti yang aku ceritaain tadi ini adalah lokasi terahir buat kalian keluar dari sungai. Kalau kalian udah ngelewatin jembatan itu, itu udah sangat berbahaya buat berenang,” pungkasnya.
Kontributor: Aprilia
Berita Terkait
-
Balik ke Setelan Awal, Lisa Mariana Ternyata Sudah Punya Badan Berisi dari Dulu
-
Deolipa Yumara Sebut Lisa Mariana Mariana Bisa Dilaporkan Usai Bongkar Aib Ridwan Kamil
-
Ngakunya Cuma Sama Ridwan Kamil, Viral Lagi Video Lisa Mariana Sebut Pernah Nikah Siri
-
Soroti Video Syur Lisa Mariana, Hotman Paris De Javu Tato di Punggung: Kok Sama?
-
Dihubungi Ridwan Kamil, Hotman Paris Kantongi Identitas Ayah Biologis Anak Lisa Mariana
Tag
- # Syarif Zapata
- # YouTuber Syarif Zapata
- # fakta sungai aare
- # Sungai Aare Swiss
- # Fakta Sungai Aare Swiss
- # Anak Ridwan Kamil
- # Anak Ridwan Kamil Hilang
- # Anak Ridwan Kamil terseret arus
- # Eril anak Ridwan Kamil
- # anak ridwan kamil hanyut
- # anak Ridwan Kamil tenggelam
- # ridwan kamil
- # Putra Ridwan Kamil
- # Emmeril Khan Mumtadz
- # Emmeril Khan Mumtadz hanyut
- # Emmeril Khan Mumtadz hilang
- # Pencarian Emmeril Khan Mumtadz
- # Youtuber asal Indonesia
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
TKA SPMB SMA 2025 Sumsel Diminta Dihapus! Ini Alasan Ombudsman
-
Deklarasi Damai PSU Empat Lawang Ricuh? Paslon HBA-Henny Dihadang Masuk
-
Kejutan Rabu Malam! Dapatkan Dana Kaget Gratis dari Aplikasi DANA 16 April 2025
-
Intip Menu Makan Bergizi Gratis Prabowo untuk Ibu Hamil dan Balita di Palembang
-
Curhat Calon Pengantin Palembang: Pilu Emas Mahal, Terpaksa Beralih ke Uang