SuaraSumsel.id - Hajatan memang dekat hubungannya dengan hiburan warga setempat. Karena itu, pesta dilaksanakan dengan meriah serta alunan musik yang kadang bikin berisik.
Seorang wanita mengunggah video di sosial media mengungkapkan bagaimana ia kesal pada tetangganya yang hajatan karena suara berisik.
Alih-alih mendapat simpati, netizen justru menghujat aksinya tersebut. Salah satu media yang membagikan ulang video kekesalan wanita ini adalah akun TikTok @xhabi.alonso pada, Sabtu (28/05/2022).
Narasi yang ditulis di video “Toleransi hilang, perempuan ini melecehkan tetangganya yang sedang hajatan”. Pada videonya wanita yang berinisal AH (Angelyn Hirawan) membuka pintu balkon rumahnya dan terdengar jelas suara alunan musik dari acara hajatan tetangga.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sumsel 29 Mei 2022, Palembang Diguyur Hujan Malam Ini
“Kedengeran nggak guys? Kalo kalian aja kedengeran, kalian kebayang nggak disini tuh seberapa kenceng suaranya?” eluh wanita tersebut
Dia mengeluhkan jika tidak semua orang mau mendengar suara musik dari hajatan tersebut terutama orang-orang yang tidak mengenal dan tidak diundang ke acara tersebut.
“Iya ngerti lagi hajatan, iya ngerti lagi ada acara nikahan, iya ngerti lagi berbahagia. Tapi tolong, nggak semua orang mau dengerin acara hajatan loe, apalagi orang yang tidak kenal dan tidak diundang ke acara loe” sambung perkataanya
Tidak cukup sampai disitu, wanita juga menyarankan bagi penonton videonya yang tidak memiliki uang untuk acara nikahan digedung agar tidak menggelar acara pernikahan seperti tetangganya.
Akibat dari acara hajatan tetangganya tersebut, dia mengaku terganggu dan tidak dapat bekerja seperti membuat konten dan merekam lagu.
Baca Juga: 7 Kabupaten di Sumsel Rawan Karhutla, Gubernur Perintahkan Bentuk Pos Komando Siaga
Karena videonya tersebut wanita yang telah memilki puluhan ribu follower di sosial media pribadinya pun memprivate akun TikTok dan membatasi komentar di aku instagramnya.
- 1
- 2
Tag
Terpopuler
- Ungkap Alasan Dukung Pemakzulan Gibran, Eks KSAL: Dia Enggak Masuk, Saya Ingin yang Terbaik!
- Selamat Datang Pascal Struijk di Timnas Indonesia, Ini Bisa Bikin China Ketar-ketir
- 25 Kode Redeem FF Terbaru 2 Mei 2025: Klaim Token SG2 hingga Skin Senjata Menarik
- Kapan Pinjol Legal Hadir di Indonesia? Jumlahnya Makin Menjamur, Galbay Bisa Dipenjara!
- 6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
Shin Tae-yong Puji Setinggi Langit Pemain yang Ingin Bongkar Borok PSSI
-
Desak Pemakzulan Gibran, Purnawirawan TNI Dinilai Barisan Sakit Hati
-
Debut Bareng Oxford United, Patrick Kluivert Justru Coret Marselino Ferdinan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 128 GB Terbaik Mei 2025
-
Kabar Abroad: Statistik Mees Hilgers Usai FC Twente Hancurkan Sparta Rotterdam
Terkini
-
Semen Baturaja Tembus Laba Bersih 864 Persen di Kuartal I 2025, Ini Rahasianya
-
Update Harga Emas di Palembang Hari Ini: Turun Lagi, Cuma Rp 10,1 Juta
-
Belanja Hemat Awal Bulan, Diskon Gede Susu Anak & Mie Instan di Alfamart
-
Promo Diamond Soma Hadirkan Musang King & Black Thorn Berkualitas Premium
-
Turnamen EPA U-20 Sriwijaya FC Hanya Terima 20 Tim, Ini Alasannya