SuaraSumsel.id - Pelayanan publik seperti transportasi umum, biasanya memberikan pelayanan khusus pada penggunanya yang tengah mengalami kondisi khusus. Seperti pada kaum disabilitas, orang lanjut usia atau lansia, anak-anak hingga ibu hamil atau bumil.
Sebuah video yang merekam seorang ibu dalam kondisi hamil besar dibiarkan lama berdiri di Kereta Rel Listrik atau KRL malah menimbulkan perdebatan netizen.
Di layanan kereta yang biasanya menyediakan sejumlah kursi bagi penumpang prioritas karena kondisi tertentu malah tidak digubris oleh penumpang.
Video yang memperlihatkan ibu hamil berdiri lama, karena penumpang lainnya tidak memberikan tempat duduk dan kesempatan pada ibu hamil tersebut.
Baca Juga: Kebakaran Hutan dan Lahan di Sumsel Meningkat Tahun Ini, 240 Hektar Lahan Terbakar
Video ini menjadi perdebatan netizen karena dinilai para penumpang tidak memiliki kepedulian dan kepatuhan sadar adanya kekhususan bagi penumpang-penumpang tertentu.
Video yang diunggah akun @palembang.terciduk pada, Selasa (24/05/2022) membuat netizennya berdebat.
Bumil yang mengenakan pakaian berwarna hijau tersebut tampak lesu sambil mengenggam handphone di tangannya. Dia menyandarkan tubuhnya yang terlihat lemah ke tiang pegangan di dalam kereta api karena tidak mendapatkan kursi prioritas.
Video tersebut langsung menuai perdebatan netizen.
“Yang masih muda dan seger ga ngasih duduk mbak yg lg hamil biar pade ambeien...” tulis akun @zudinsirojudin
Baca Juga: Buntut Viral Jaksa 'Nyawer' Di Atas Panggung, Kejagung Perintahkan Kejati Sumsel Turun Tangan
“Akhlak sudah rusak” tulis akun @ardi_nayy
Berita Terkait
-
7 Moisturizer Murah di Indomaret yang Aman buat Bumil dan Busui, Makin Glowing Usai Punya Anak
-
Pesona Anggun Aaliyah Massaid di Hari Lebaran: Inspirasi Outfit Bumil yang Elegan
-
Tips Aman Olahraga untuk Bumil, Bisa-bisanya Aaliyah Massaid Masih Main Bola saat Hamil 2 Bulan
-
Heboh Susu Bumil dan Busui Mengandung Sukralosa Dinarasikan Tak Aman, Benarkah?
-
Program Makan Bergizi Gratis: Balita, Bumil dan Busui Cuma Dapat Jatah Seminggu Sekali
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat