SuaraSumsel.id - Putri Ashanty dan Anang Hermansyah, Arsy Hermansyah hadir di acara ulang tahun putra Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian, King Faaz. Interaksi dengan King Faaz pada Queen Arsy, sukses mencuri perhatian publik.
Warganet dibuat baper dan gemas dengan kelakuan King Faaz memperlakukan Arsy. Mulai dari mengajaknya bermain bersama, menggandeng dan menanyakan apakah Arsy sudah makan.
Keduanya tampak akrab dan menikmati permainan antara keduanya. Momen ini pun dibagikan di media sosial dan berhasil membuat warganet menjadi baper dan gemas.
Tidak hanya warganet, Ashanty, sang bunda pun membagikan momen keduanya.
Baca Juga: Bahan Bakar Solar Langka di Sumsel: Panen Padi di OKU Timur Terhambat
Lewat Instagram, Ashanty membagikan foto-foto kebersamaan Arsy dengan King Faaz. Mereka berdua terlihat malu-malu saat foto berdua.
"King and Queen. Gemesh banget lihat mereka, apa lagi videonya di YouTube the hermansyahA6. @queenarsy @fairuzarafiq," tulis Ashanty.
Melihat kolom komentar, para netizen nampak heboh melihat Arsy bersanding dengan King Faaz. Banyak yang mendukung perjodohan dua anak artis tersebut.
"King & Queen coccok bangt bund," sahut lainnya.
"Mau bilang kawal sampe halal..eeehhh masihhh pada unyu," tulis netizen.
Baca Juga: LRT Sumsel Operasikan 88 Perjalanan Selama Ramadhan
"Aduuuh cantik dan ganteng bund. Semoga jodoh ya mereka," timpal netizen.
"Gemesssh amat queen dan king," pungkas lainnya.
"New couple kita king Faaz n Queen Arsy," ujar lainnya.
Berita Terkait
-
Ada Warung Pecel Lele di Dalam Rumah, Kejutan Ultah Sonny Septian Buat Fairuz A Rafiq Agak Laen
-
Buka Bersama Keluarga, Panggilan Arsy Hermansyah untuk Kris Dayanti Curi Atensi
-
Cerita Sedih Arsy Ingin Belikan Ashanty Tas tapi Tak Punya Uang, Perilakunya Jadi Sorotan Netizen
-
Berapa Uang Saku Arsy Hermansyah? Rela Tidak Jajan demi COD Slime sampai Ashanty Heran
-
Arsy Hermansyah Sekolah SD di Mana? Rela Gak Jajan demi Bisa Lakukan Hal Ini
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
-
Pemain Persib dan PSM Dipanggil Klub Spanyol Osasuna, Bek Persija Absen!
Terkini
-
Waktu Imsak dan Buka Puasa di Palembang, Lubuklinggau, Prabumulih dan Pagar Alam 13 Maret 2025
-
Kapal Bermuatan Batu Bara Hantam Rumah Apung di Sungai Musi, Warga Panik
-
Dukung Pers Berkualitas, Gubernur Herman Deru Apresiasi Perjalanan 11 Tahun Suara.com
-
Bos Cuci Mobil di Prabumulih Tewas Tragis, Dua Karyawan Ditangkap Bawa Kabur Mobil Korban
-
Dukung Perekonomian Banyuasin, Gubernur Sumsel Luncurkan KMP Putri Leanpuri