SuaraSumsel.id - Warga Dusun 3 Pulau Samambu, Kecamatan Indralaya, Utara Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Syahruddin harus berurusan dengan polisi.
Dia kedapatan memodifikasi tangki mobil merek mitsubishi hingga bisa menampung 400 liter solar. Aksi ini pun bermula dari belajar otodidak melalui media YouTube guna memodifikasi mobil pribadi miliknya tersebut.
Solar yang berhasil dibelinya ini kemudian dijual lagi kepada pedagang solar lebih kecil. Dia memodifikasi tangki besar berkapasitas hingga 400 liter.
“Belajar dari YouTube selama tiga minggu,” ujar pelaku Syahrud kepada wartawan saat diamankan polisi, Selasa (5/4/2022)
Mobil bernomor polisi BG 1031 ZY jenis minibus Noka, pelaku yang ditemani Syawaludin (30) berkeliling membeli bio solar tersebut, dari Ogan Ilir sampai Kota Palembang.
Kasat Reskrim Polrestabes Palembang kompol Tri Wahyudi menuturkan, kedua pelaku tersebut ditangkap di SPBU 14 Ulu.
“Kita mendapati informasi bahwa pelaku menyalah gunakan pembelian dalam angkutan dan menditribusikann solar tersebut ke tempat-tempat lain,” katanya.
Pelaku terjerat pasal 53 B dan D atau pasal 55 no 22 tahun 2002 tentang gas bumi dengan ancaman penjara 6 tahun atau denda Rp6 miliyar.
Baca Juga: LRT Sumsel Operasikan 88 Perjalanan Selama Ramadhan
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Kota Lubuklinggau Sumatera Selatan Hari Ini, Selasa 5 April 2022
-
Ingin Gandakan Untung, Pedagang Pasar Satelit Lubuklinggau Jual Kikil Berformalin: Sudah Laku 50 Kilogram
-
Tak Lagi Antre Pertamax tapi Antre Pertalite, Warga Palembang: Selisih Harga Jauh, Jadi Alasan Beralih
-
Jadwal Buka Puasa Kota Pagar Alam Sumatera Selatan, Selasa 5 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa Kota Prabumulih Sumatera Selatan Hari Ini, Selasa 5 April 2022
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Peringatan Perang 5 Hari 5 Malam: Menghormati Sejarah yang Terlalu Lama Sunyi?
-
Bayar Kuliah hingga Tiket Pesawat, Permintaan Dokter Senior Diduga Tekan Junior PPDS Unsri
-
Diduga Dibully Senior, Junior PPDS Unsri Tertekan hingga Berniat Bunuh Diri
-
Listrik Tak Stabil, Produksi Tambak Udang OKI Menurun dan Ribuan Tenaga Kerja Terancam
-
BRI VISA Infinite Jawab Kebutuhan Gaya Hidup Global Nasabah Prioritas