SuaraSumsel.id - Warga Baturaja Timur, Andes (34), harus berurusan dengan polisi. Warga tepatnya di RSS Sriwijaya, Kelurahan Sekar Jaya, Kecamatan. Baturaja Timur, OKU Sumatera Selatan kedapatan membawa pistol jenis revolver rakitan.
Dia ditangkapmembawa pistol rakitan jenis revolver di dalam Karaoke SKC depan SPBU Batu Kuning, Jalan Lintas Sumatera, Kelurahan Batu Kuning, Kecamatan Baturaja Barat, OKU pada Minggu (20/2/2022) sekitar pukul 00.30 WIB.
Kapolres OKU AKBP Danu Agus Purnomo, SIK melalui Kasi Humas Polres OKU AKP Mardi Nursal mengatakan, penangkapan tersangka Andes setelah tim Resmob Singa Ogan mendapatkan informasi dari masyarakat jika ada laki–laki sedang minum di salah satu karaoke dengan membawa senjata api rakitan.
Informasi ini kemudian ditindaklanjuti tim Resmob Singa Ogan yang dipimpin oleh Kanit Pidum Ipda Bagus Randhika, STrK dengan melakukan penyelidikan.
Melansir sumselupdate.com -jaringan Suara.com, polisi segera melakukan penangkapan terhadap tersangka yang bernama Andes di dalam Karaoke SKC depan SPBU Batu Kuning.
Aparat mendapati satu pucuk senpira jenis revolver bergagang plastik warna putih beserta dua buah amunisi cal 9 mm yang tersimpan di kantong depan kanan celana jeans yang dipakai tersangka.
“Selanjutnya barang bukti berikut tersangka diamankan ke Mako Polres OKU untuk diproses secara hukum,” tegasnya.
Penangkapan terhadap tersangka sendiri merupakan rangkaian dari Operasi Sikat Musi Tahun 2022 yang saat ini tengah digelar Sat Reskrim Polres OKU.
Baca Juga: Palembang Diguyur Hujan, BMKG: 5 Wilayah di Sumsel Ini Bakal Hujan hingga Malam Hari
Tag
Berita Terkait
-
Harga Kedelai Impor Masih Mahal, Perajin Tahu dan Tempe Bakal Mogok Produksi Tiga Hari
-
Razia Polisi: Kafe dan Bar di Palembang Masih Didapati Buka Sampai 02.00 Wib Dini Hari
-
Palembang Diguyur Hujan, BMKG: 5 Wilayah di Sumsel Ini Bakal Hujan hingga Malam Hari
-
Emak-emak Lari-lari Rebutan Minyak Goreng di Supermarket Mal, Warganet: Para Mafia Ketawa Melihatnya
-
YouTuber Palembang Bubun Chord Rilis Lagu Beri Semangat pada Pejuang Kehidupan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
6 Mobil Bekas untuk Tampil Keren tanpa Biaya Modifikasi Mahal bagi Anak Muda
-
Rezeki Digital Datang Lagi! 8 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis Kalau Kamu Cepat Klaim
-
Terkuak! Bayi Dalam Kantong Plastik di Sungai Lilin Ternyata Dibuang Ibu Kandung Sendiri
-
BRI Perkuat Hilirisasi dan Daya Saing Industri Sawit Lewat Sindikasi Strategis Rp5,2 Triliun
-
10 Mobil Bekas untuk Modifikasi Sleeper yang Cocok bagi Penggemar Performa