SuaraSumsel.id - Sebuah video tengah viral di Warga Kecamatan Tanjung Batu, Kabupaten Ogan Ilir, Sumsel. Video yang memperlihatkan sosok buaya yang muncul di perairan.
Tak urung kemunculan buaya tersebut menimbulkan keresahan. Video rekaman berdurasi 17 detik ini, memperlihatkan buaya yang muncul di lokasi perairan yang kerap didatangi warga tersebut.
Meski video makin beredar luas di media sosial, namun belum diketahui keaslian video tersebut. Bahkan kebenaran lokasi masih harus diperjelas.
Melansir Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, Tina, seorang warga Desa Tanjung Atap yang memiliki video tersebut mengaku, mendapatkan video itu dari keponakannya.
“Sebenarnya sih tidak percaya, tapi kalau diperhatikan lagi memang itu perairan rawa Pulau Karam,” ungkap Tina, Selasa (11/1/2022).
“Kita jadi takut-takut untuk ke sungai, terlebih lagi untuk anak-anak yang suka main air. Apalagi air sedang pasang,” kata dia.
Kepala Desa Tanjung Atap, Firmansyah menyatakan kalau hal itu tidak benar. “Hoax,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Beruang Masuk ke Pemukiman Warga di Pagar Alam , BKSDA Pasang 2 Perangkap
-
Jalan ke Sekolah Tak Diperbaiki, Pelajar Banyuasin Viral Bermotor di Tanah Berlumpur
-
Bocah 9 Tahun di Sumsel Dicabuli Ayah Tiri, Terungkap Karena Sang Paman
-
Sumsel Jadi Percontohan Gasifikasi Batubara, Gandeng Perusahaan Amerika Serikat
-
Megawati Kritik Jokowi, Heran Harga Cabai dan Minyak Goreng Naik: Kok Klasik Amat Ya?
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
Terkini
-
Dulu Lawan Restu Ortu Demi Nikah, Rumah Tangga Deddy Corbuzier & Sabrina Kini Retak?
-
Omongan Menkeu Jadi Kenyataan? Usai Disindir 'Malas & Dibakar', Kilang Pertamina Meledak Lagi
-
Viral Megawati di UGM: 'Gelar Saya Banyak, Tapi Tidak Ada Pemalsuan', Sindir Elite Politik?
-
10 Link DANA Kaget Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Hingga Rp500.000 Khusus Buat Kamu
-
44 Pasangan Pengantin di Palembang Ikut Nikah Massal, Dapat Buku Nikah dan Resepsi Meriah