SuaraSumsel.id - Seorang ibu dan anak, Nurul Hidayati dan anak perempuannya Bintang Najwa (7) terjatuh di jembatan gantung di Desa Taraman, Kecamatan Semendawai Suku III, OKU Timur, Sumatera Selatan.
Peristiwa yang terjadi pada Rabu (29/12/2021) sekitar pukul 08.30 WIB membuat keduanya hanyut di sungai Macak.
Sontak insiden tersebut membuat geger warga desa setempat. Masyarakat pun segera melakukan pencarian.
Kepala BPBD OKU Timur, Mgs Habibullah saat dikonfirmasi membenarkan kejadian tersebut.
“BPBD OKU Timur setelah mendapat laporan dari Camat Semendawai Suku III langsung menerjunkan TRC BPBD OKU Timur bersama Tim Basarnas OKU Timur ke TKP,” jelas Habib.
Kedua korban berangkat dari rumah menuju kebun dengan mengendarai satu unit sepeda motor.
Melansir Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, saat melintasi jembatan yang terbuat dari papan tersebut, motor korban terpeleset dan mengakibatkan keduanya jatuh dan hanyut di Sungai Macak.
“Untuk ibunya selamat. Namun anak korban hingga saat ini belum ditemukan dan masih dalam proses pencarian,” pungkas Habib.
Baca Juga: Divonis 7 Tahun Penjara Korupsi Masjid Sriwijaya, Mantan Sekda Sumsel Pikir-pikir
Berita Terkait
-
Jejak Biodiesel Jarak, Mimpi Kemandirian Energi Sumsel yang Kandas
-
Pernah Konflik, Ini 6 Cara Merekatkan Kembali Hubungan Antara Ibu dan Anak
-
Hari Ibu: Penuh Makna dan Menyentuh Hati
-
Inspirasi Tampil Serasi Ibu dan Anak ala Caca Tengker
-
Kapolres OKU Timur AKBP Dalizon Mendadak Dicopot, Kapolda Sumsel Ungkap Alasannya
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri
-
5 Rute Touring dari Palembang ke Pagaralam untuk Anak Motor Pecinta Tanjakan
-
Jelang Detik-Detik Tahun Baru, 11 Daerah di Sumsel Berpotensi Hujan Lebat