SuaraSumsel.id - Berkibarnya bendera HRS itu sempat viral di media sosial. Banyak komentar pro dan kontra akan hal tersebut. Belakangan, pohon tersebut ditebang.
"Posisi Pohon yang dipasang Bendera IBHRS sudah dipotong gaesssss. Sepertinya bukan hanya mendidih tu orang kalau lihat foto ulama, tapi juga meriang nggak bisa tidur," tulis caption di akun @DadangRusian, Sabtu malam (11/12/2021).
Menanggapi hal ini, Rocky Gerung turut bersuara. Dia terang-terangan mengkritik aksi tebang pohon itu.
"Itu bencana baru. Di Semeru sudah bencana, tebang pohon juga," kata Rocky dalam tayangan video YouTube pada kanal Rocky Gerung Official, Senin, 13 Desember 2021.
Baca Juga: Jelang Natal, 4 Terduga Teroris Jaringan JI Ditangkap di Sumsel
Melansir wartaekonomi.co-jaringan Suara.com, Rocky melihat ini bukanlah aksi biasa, namun ada latar belakang politik.
"Itu karena disuruh orang yang lebih gede lagi," ujar Rocky.
"Kalau kita analisis genealogi (asal-usul, Red) itu disuruh tebang dari istana. Kok istana lagi? Ya memang, sinopsisnya begitu. Wong yang menjarain Habib Rizieq juga istana kok," sebutnya.
Berita Terkait
-
Bendera Habib Rizieq Berkibar Atas Pohon Area Bencana Semeru, Nicho Silalahi Bilang Begini
-
Rachel Vennya Tak Dibui, Slamet Maarif Bandingkan Kasus Dengan HRS: Tidak Adil
-
Vonis Rachel Venya Tuai Protes: Apa IBHRS Gak Sopan, Makanya Dihukum Penjara?
-
Sebut 212 Masih Dukung Prabowo, Pengamat Soroti Strategi Gerindra Merangkul Sambil Memukul
-
Imam Muti Khawatir Akan Ada Letusan Lebih Dahsyat daripada Lumajang
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mulan Jameela Sinis Ahmad Dhani Sebut Mantan Istri dengan Panggilan 'Maia Ahmad'
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
Pilihan
-
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik yang Awet, Berteknologi Tinggi dan Hemat Listrik!
-
Daftar 7 Sepatu Running Lokal Terbaik: Tingkatkan Performa, Nyaman dengan Desain Stylish
-
Aura Farming Anak Coki Viral, Pacu Jalur Kuansing Diklaim Berasal dari Malaysia
-
Breaking News! Markas Persija Jakarta Umumkan Kehadiran Jordi Amat
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
Terkini
-
3 Cabang Jadi Kunci, AgenBRILink Ini Bantu Petani Kelola Keuangan Lebih Baik
-
5 Rekomendasi Set Top Box (STB) Terbaik untuk TV Digital 2025, Murah Gambar Terang
-
Butuh Uang? Segera Klaim 10 Link DANA Kaget Terbaru Khusus buat Kamu
-
Rekomendasi 5 Desain Mezzanine Rumah Minimalis 72 m2, Hunian Tetap Lapang dan Fungsional
-
7 Rekomendasi Brand Sepatu Lokal Mulai Rp50 Ribuan, Kualitas Gak Kaleng-kaleng