SuaraSumsel.id - Seorang gadis Malaysia mencari sang ibunya yang diketahui berasal dari Palembang, Sumatera Selatan. Dia menceritakan pencarian ibu kandunganya tersebut di media sosial TikTok.
Video itupun kemudian viral di media sosial. Lewat media sosialnya gadis Malaysia ini menyebut jika ibu kandungnya ialah berasal dari kota Palembang.
Dia pun menyakini jika sang ibu masih hidup, dan berada di Indonesia atau Sumatera Selatan. Dengan kalimat pembuka, ia mengungkapkan jika Ia sudah terpisah lama dari ibunya sejak bayi.
Dalam videonya ia meminta bantu baik orang Malaysia dan Indonesia. Ibunya tersebut bernama Siti Aisyah Binti Mamat. Nama sebenarnya ialah Sita Adalia Novita.
Dia dan ibunya tersebut terpisah sejak bayi. Di mana diketahui,si ibu telah melahirkan anak perempuan tertanggal 14 Juli 2004. Si gadis Malaysia ini mengungkapkan jika sampai saat ini, dia masih terus mencari sang ibu.
Di video tersebut juga terdapat foto yang diperkirakan ialah sang ibu yang dimaksud.
"Tik Tok, plese Do Ypur Magic," tulisnya.
Sebuah akun pun membagikan informasi ini dan meminta banyak akun admin berjudul Palembang juga turut membagikan informasi ini.
Salah satu akun yang membagikan ini ialah palembang.eksis.
Baca Juga: Pileg Masih Dua Tahun Lagi, Nasdem Sumsel Targetkan Hal Ini
Dalam akun tersebut dituliskan
"SEMOGA BERTEMU , SOSMED DO YOUR MAGIC,"
"Rame di tiktok ada anak perempuan asal malaysia yang berpisah dengan ibunya sejak bayi. Infonya Ibu nya ini asal Palembang, dengan nama Siti Aisyah binti Mamat," tulisnya.
Warganet pun ramai membagikan video ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Keluarga dengan Sensasi Alphard: Mulai Rp50 Juta, Bikin Naik Kelas
- Pemain 1,91 Meter Gagal Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Kini Bela Tim di Bawah Ranking FIFA Garuda
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 8 Juli: Raih Skin Senjata, Diamond, dan Katana
- 31 Kode Redeem FF Terbaru 8 Juli: Raih Animasi Keren, Skin SG, dan Diamond
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Tahan Banting Terbaru Juli 2025, Desain Kuat Anti Rusak
-
Fenomena Magis Pacu Jalur, Tradisi Kuansing Riau Kini Viral lewat Aura Farming
-
Tarif Trump 32 Persen Buat Menteri Ekonomi Prabowo Kebakaran Jenggot
-
Berapa Gaji Yunus Nusi? Komisaris Angkasa Pura Rangkap Sekjen PSSI dan Wasekjen KONI
Terkini
-
7 Rekomendasi Kursi Gaming Nyaman dan Stylish
-
Seberapa Efektif Larangan Pungutan Komite di SD Negeri Palembang?
-
7 Inspirasi Pagar Rumah Kekinian: Simpel, Modern, dan Aman!
-
Kejati Usung Koper & Kardus dari Rumah Alex Noerdin: Bukti Baru Korupsi Pasar Cinde?
-
7 Rekomendasi Jet Steam Terbaik untuk Kebutuhan Rumah dan Kendaraan