SuaraSumsel.id - Sebuah video viral di media sosial memperlihatkan seorang mahasiswa di Politeknik Negeri Palembang, Sumatera Selatan telah memukul adik tingkatnya.
Mahasiswa Politeknik itu tampak membully hingga memukul bagian kepala. Video tersebut akhirnya viral dan dikomentari warganet.
Salah satu akun yang membagikan video pemukulan tersebut @plg_kucarkacir.
Dalam video berdurasi 10 detik tersebut terlihat mahasiswa yang menjadi korban datang mengadap para kakak tingkatnya. Lalu ia pun, di suruh membuka baju.
Baca Juga: Pelita dari Energi Bersih Perut Bumi Sumsel
Si korban tampak di maki - maki sambil kepalanya dipukul alias ditempeleng.
Setelah itu sekitar lima orang mahasiswa yang diduga sudah senior melakukan pemukulan dan pengeroyokan terhadap si korban.
Video yang tengah viral ini pun menuai komentar oleh warganet.
Mereka ramai geram dengan aksi mahasiswa Politeknik Negeri Palembang tersebut.
Kemudian pemilik akun @pitansapriyanto mengatakan kalau kampus militer wajar ini kampus non militer cak ini wah ini harus ditindak sanksi hukum itu seniornya.
Baca Juga: Dirampas Puluhan Tahun, Warga Tanjung Rancing Sumsel Siap Rebut Tanah yang Dikuasai PT TMM
Sementara itu , hingga berita ini dibuat, Humas Politeknik Sriwijaya, Edi Aswan belum dapat dihubungi. Upaya menghubungi telah disampaikan melalui pesan singkat.
Kontributor: Welly Jasrial Tanjung
Berita Terkait
-
Karier Richard Lee, Pernah Kerja di Perusahaan Sebelum Dirikan Klinik Kecantikan
-
Refleksi Para Pakar Filsafat Hukum Sebut Demokrasi Era Jokowi Dikorbankan
-
Terbukti Plagiat Skripsi, Mahasiswi UMP Batal Wisuda dan Diskorsing
-
Terbukti Skripsi Sama Persis, Mahasiswi UMP Ngaku Lakukan Plagiat
-
Sosok Diat Putra Nurkesuma, Pria yang Paksa Mahasiswi Unsri Minum Pil Aborsi Jadi Tersangka
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024