SuaraSumsel.id - Temuan emas-emas kuno di Sungai Musi makin ramai di perbincangkan publik. Setelah belakangan, media asing menyoroti mengenai penemuan emas tersebut yang diduga berasal dari peninggalan kerajaan Sriwijaya.
Kerajaan besar maritim dengan terori perbatasan di Laut Cina Selatan, termasuk Sungai Musi dan aliran delapan sungai lainnya di Sumatera Selatan.
Temuan-temuan ini bahkan disebut sebagai harta karun dari kerajaan ternama tersebut. Selain di Sungai Musi, kawasan pesisir Timur Sumatera Selatan, tepatnya di kabuappaten Ogan Komering Ilir (OKI) juga menjadi daerah "pemburu" atau pencari emas-emas kuno tersebut.
Kepala Balai Arkeologi Sumsel, Budi Wiyana menyatakan temuan mulai marak pada 1986 hingga sekarang.
Baca Juga: Pensiun Polisi Polda Sumsel Jadi Korban Hipnotis, Uang Rp3 Juta Raib
Pada tahun 2007 hingga 2012, penelitian memusatkan perhatiannya ke Karang Agung, kabupaten Musi Banyuasin.
Pada 2013 hingga saat ini, para Arkeolog lebih menjorok ke pantai Timur Sumsel, yakni wilayah Cengal, Tulung Selapan dan Air Sugihan dengan beragam temuan yang memperkuat penelitian.
“Untuk Sriwijaya, ada dua hipotesa yang mendukung, yakni Sriwijaya muncul dari pedalaman (darat), yakni setelah Megalitikum (pra sejarah), saat Pasemah meninggalkan peradaban yang kemudian menjorok ke laut. Bisa juga Sriwijaya muncul berupa masyarakat laut yang membangun peradabannya dan bercampur dengan masyarakat lokal,” ujarnya.
Pada 1980-an, Provinsi Sumsel menjadi tujuan program transmigrasi dengan membuka lahan-lahan baru. Perkampungan yang dibangun juga mengikuti alur sungai yang sudah terbentuk secara alami atau sengaja dibuat sebagai sarana transportasi dan kebutuhan pertanian dan kehidupan masyarakatnya.
Namun Budi Wiyana menegaskan agar penemuan tersebut terlebih dahulu diteliti, apakah benar di tahun yang sama dengan perkembangannya kerajaan Sriwijaya.
Baca Juga: Perdagangan Bayi di Palembang Terungkap, dan 3 Berita Populer di Sumsel
Berita Terkait
-
Teliti Makam Yesus, Ilmuwan Ungkap Fakta Mengejutkan Mengenai Kematian dan Kebangkitan
-
Bongkar Misteri Bashiri: Mumi Mesir yang Tak Berani Dibuka Arkeolog
-
Arkeolog Temukan Kerangka Biarawati yang Dirantai, Bukti Ritual Penyiksaan Mengerikan di Masa Lalu
-
Misterius! Arkeolog Temukan Boneka Tanah Liat Berusia 2400 Tahun di Atas Piramida Kuno
-
Gemetar! Arkeolog Temukan Harta Karun Koin Perak Era Raja Edward, Simpan Sejarah Kejam
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Batik Tulis Soedjono Bangkit Bersama BRI Menuju Pasar Global
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025