SuaraSumsel.id - Wakil Bupati Beni Hernedi resmi menjadi Plt Bupati Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Langkah ini diambil pemerintah agar roda kepemimpinan di Musi Banyuasin tetap berjalan.
Hal ini dilakukan setelah Bupati Dodi Reza Alex Noerdin (DRA) ditangkap dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Saat itu, Dodi tengah berada di lobi hotel di Jakarta bersama ajudannya.
DRA pun ditangkap bersama ajudan dan ditemukan uang Rp1,5 miliar di dalam mobil. Uang yang terbungkus dalam tas warna merah tersebut baru diambil dari rekening sang ajudan.
KPK pun mendalami sumber dan peruntukkan uang tersebut.
Baca Juga: Sederet Nama Tokoh Muncul Jika Pilgub Sumsel Digelar Hari Ini, Diwarnai Orang Lama
Diketahui Dodi ditangkap saat berada di Jakarta. Setelah dilakukan pemeriksaan sejak Jumat (17/11/2021), Dodi kemudian ditetapkan sebagai tersangka bersama tiga orang lainnya.
Dua orang yakni ASN di Dinas PUPR Musi Banyuasin sedangkan satu orang lainnya ialah kontraktor atau pihak rekanan yang menyuap DRA.
Saat KPK melaksanakan OTT, Plt Bupati Beni Hernedi diketahui tengah berakhir pekan. Informasinya, Beni yang memang punya hobi memancing tersebut tengah berada di wilayah Banyuasin.
Wilayah pemekaran Musi Banyuasin itu terkenal lebih dominan ialah daerah perairan. Sejak Jumat (15/10/2021), Beni Hernedi tengah memancing di wilayah Sembilang Banyuasin.
Kawasan ini memang dikenal daerah tujuan pemancing lokal.
Baca Juga: Survei: Gubernur Herman Deru Berpeluang Besar Memimpin Sumsel Dua Periode
Wakil Bupati (Wabup) Beni pun akhirnya mendapatkan penunjukkan menjadi Plt Bupati Musi Banyuasin usai peristiwa OTT KPK.
Berita Terkait
-
Gubernur Herman Deru Buka Rakor Forkopimda Se-Sumsel
-
Gercep Antisipasi Arus Mudik Lebaran, Herman Deru Cek Jalur Tol Alternatif Palembang-Betung
-
Kekayaan Gubernur Herman Deru di LHKPN, Minta CPNS Tiru Semangat Leluhur Usir Penjajah Pakai Bambu Runcing
-
Dilantik Prabowo di Istana, Ini Fokus Gubernur Sumsel Herman Deru di 100 Hari Pertama Kerja
-
Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni Dukung Penuh Penyelenggaraan Sumatera Media Summit
Tag
- # Gubernur Sumsel
- # Gubernur Sumsel Herman Deru
- # Wabup Beni Hernedi
- # Beni Hernedi
- # Plt Bupati Muba beni hernedi
- # Plt Bupati beni hernedi
- # Wabup Muba Beni Hernedi
- # Dodi Reza Alex
- # Dodi Reza Alex Ditahan KPK
- # Dodi Reza Alex Noerdin
- # Bupati Dodi Reza Alex Ditangkap KPK
- # Bupati Dodi Reza Alex Noerdin Tersangka
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat