SuaraSumsel.id - Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK melakukan Operasi Tangkap Tangan atau OTT di Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Informasi dihimpun, menyebutkan terdapat lima orang yang terjaring dalam operasi yang berlangsung Jumat (16/10/2021) malam.
Melansir Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, bupati Musi Banyuasin, Dodi Reza Aelx Noerdin juga ditangkap dalam OTT tersebut.
KPK hanya melakukan penyegelan Dinas PUPR di Musi Banyuasin. Dalam penyegelan tersebut, diketahui hanya terjadi di kantor yang mengurusi pembangunan infrastuktur, jalan dan jembatan.
Informasinya, lima orang lainnya yakni, di antaranya Kepala Dinas PUPR, dan terdapat politisi Golkar Sumatera Selatan.
Baca Juga: 1.000 Relawan COVID-19 di Sumsel Diberi Pelatihan, Merefleksikan Budaya Gotong Royong
Proses penyegelan yang dilakukan KPK hanya berlangsung di kantor PUPR Musi Banyuasin, dan dilakukan oleh enam orang yang menggunakan dua mobil berbeda.
Penyegelan berlangsung menjelang malam hari, sekitar pukul 22.00 WIB, Jumat (15/10/2021).
Meski demikian belum banyak informasi yang diperoleh, termasuk keberadan Wakil Bupati Musi Banyuasin, Beni Hernedi.
Wakil Ketua KPK, Nurul Ghufron mengatakan, pihaknya juga masih bekerja hingga saat ini. Tim penyelidik KPK masih mengumpulkan bukti tambahan untuk menguatkan tindakan korupsi dalam kasus ini.
"Penyelidik KPK masih bekerja mengumpulkan bukti-bukti dan mengamankan beberapa orang," kata Ghufron.
Baca Juga: Mengenang Masa Lalu, KA Babaranjang Sumsel Hadirkan Llivery Vintage
Berita Terkait
-
KPK Gelar OTT di Musi Banyuasin, Segel Kantor Dinas PUPR
-
Ayahnya Ditahan Kejagung, Bupati Dodi Kenang Ultah 71 Tahun Alex Noerdin
-
10 Pasangan Suami Istri Terjerat Kasus Korupsi, Tiga dari Sumsel
-
Kasus Dugaan Gratifikasi Dinas PUPR Banjarnegara, KPK Geledah Kantor PT SW dan Satu Rumah
-
Usut Dugaan Korupsi, KPK Geledah Kantor Dinas PUPR dan PT BR di Banjarnegara
Tag
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- Siapa Lionel de Troy? Calon Bintang Timnas Indonesia U-17, Junior Emil Audero
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
Pilihan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
-
CORE Indonesia: Ada Ancaman Inflasi dan Anjloknya Daya Beli Orang RI
-
Bukan Patrick Kluivert, Ini Pelatih yang akan Gembleng Mauro Ziljstra dalam Waktu Dekat
Terkini
-
Dapat Saldo Dadakan! Klaim Sekarang 5 Link DANA Kaget Terbaru
-
Masih Ditahan, Kini Tersangka Lagi: Ini Profil Alex Noerdin dan 3 Kasus Korupsi Besarnya
-
Bukan Cuma Tangguh, Ini 7 Sepatu Gunung yang Cocok Buat Hiking & Hangout 2025
-
Binaan BRI Go Global, UMKM Kuliner Raih Sukses di Pasar Internasional
-
Sepatu Lari 2025: Pilih Mana untuk Speedwork atau Training Harian? Jangan Sampai Keliru