SuaraSumsel.id - Pedangdut Ayu Ting Ting tetap ingin melanjutkan proses hukum terhadap Kartika Damayanti (KD), haters yang menghina keluarganya.
Tak ada niatan Ayu Ting Ting mencabut laporannya di polisi terhadap KD.
Ayu Ting Ting punya alasan mengapa enggan mencabut laporan terhadap KD. Ayu ingin memberi efek jera terhadap KD yang sudah menghina keluarganya selama ini.
"Iya (ini sebagai efek jera terhadap haters)," kata Ayu Ting Ting saat menemani orangtuanya, Abdul Rozak dan Umi Kalsum di Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Selasa (12/10/2021).
Tegas, pelantun lagu "Suara Hati" ini enggan mencabut laporannya terhadap Kartika Damayanti alias KD yang telah berproses. "Lanjut (terus proses hukum)," katanya menegaskan.
Sementara Minola Sebayang selaku kuasa hukum menjelaskan alasan Ayu Ting Ting bersikeras enggan mencabut laporannya. Selain mendapat hinaan, ayah dan sang ibu yang berencana bersilaturahmi malah dituding mengancam hingga memaki orangtua KD.
"Ada nggak musyawarah, ada nggak silaturahmi, ketika ayah dan ibu datang ke Bojonogoro niatnya untuk silaturahmi, niatnya mengklarikasi," ucap Minola.
"Tapi krena tidak ada, akhirnya yang mendengar emosi, orang di rumah itu akhirnya dipersoalkan. Nah sekarang apakah tidak ada niatan bertemu? Ketika bertemu dipersoalkan, jadi ini jangan dibolak-balik," kata Minola Sebayang melanjutkan.
Ayu Ting Ting melaporkan KD alias Kartika Damayanti, pemilik akun Instagram @gundik_empang, atas dugaan penghinaan dengan pasal 315 KUHP ke Polda Metro Jaya.
Baca Juga: Ingin Bikin Haters Jera, Ayu Ting Ting Tegaskan Ogah Cabut Laporan terhadap KD
Hal tersebut menyusul aksi orang tua Ayu Ting Ting, Umi Kalsum dan Ayah Rozak, yang sebelumnya menyambangi rumah orang tua KD di Bojonegoro, Jawa Timur.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
Terkini
-
Cemburu Buta, Wanita Ini Potong Alat Vital Kekasihnya Saat Sedang Berhubungan: Tapi Puas
-
Gaya Tetap Keren, BBM Super Irit! Ini City Car Bekas yang Lagi Banyak Diburu Anak Muda
-
Kadin Perkuat Kolaborasi Pemerintah dan Dunia Usaha, Anindya Bakrie Puji Laju Ekonomi Sumsel
-
Terungkap! Ini Rata-rata Gaji Fresh Graduate di Palembang Berdasarkan Jurusan Kuliah
-
Salomon vs Hoka: Sepatu Chunky Paling Hits, Mana yang Bikin Langkahmu Lebih Keren?