SuaraSumsel.id - Lesti Kejora dan Rizky Billar akhirnya memberikan klarifikasi soal rumor yang beredar. Mereka jujur jika pernikahan siri digelar pada April lalu.
Sang ibu yang mengetahui sang anak diisukan hamil sebelum menikah, pun bersedih.
Melansir matamata.com - jaringan Suara.com, Ibunda Lesti, Sukartini yang juga tampak hadir saat melakukan klarifikasi menyebutkan jika ia sakit hati dan tersinggung dengan romur tersebut.
"Ya bagi mama ya, namanya seorang ibu manusiawi ya, jika sedih, sakit kalo dipikirin. Mama hanya bisa pasrah, berdoa, menguatkan anak (Lesti) biar kuat mental lahir batin," kata Sukartini dilansir dari channel YouTube Indosiar.
Sukartini mengaku pernah membaca komentar jahat warganet. Sebagai seorang ibu, ia tak bisa menyembunyikan rasa sakit hati atas komentar jahat tersebut.
"Terus tugas seorang ibu dari dulu, berdoa, menguatkan seorang anak. Kalo sakit ya sakit ya membaca komen-komenan orang," imbuh ia
Video ini pun diunggah akun IG @lambegosiip. Dalam cuplikan curhatan mertua Rizky Billar itu, netizen langsung ramai menulis beragam komentar.
Menurut warganet, muasal perihal ini berasal dari kebohongan menantu dan anaknya.
"Maaf bu andai gak bohong mungkin ga akan seperti ini," tulis netizen.
Baca Juga: Kematian Anak Sumsel Terpapar COVID-19 Tinggi, Ketua IDAI: Orang Tua Abai Prokes
"Putri dan Mantu ibu sendiri yang buat diri mereka sendri dibully..jadi jangan salahkan netijen," sahut lainnya.
Sumber: Matamata.com
Berita Terkait
-
Aurel Hermansyah dan Lesti Kejora Bongkar Urusan Ranjang, Nagita Slavina Ketawa Ngakak
-
10 Potret Kamar Rizky Billar, Bantal Lesti Kejora Bikin Salfok
-
Terkuak, Ini 3 Pengakuan Rizky Billar saat Nikah Siri dengan Lesti Kejora
-
Ridho DA Akan Undang Lesti Kejora Dan Rizky Billar, Namun Pasrah Bila Tak Datang
-
Kirim Undangan Nikah, Ridho DA Pasrah Bila Lesti Kejora Tak Datang
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Tingkatkan Akses Pembiayaan UMKM Lewat KUR Mikro dan Kecil
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian