SuaraSumsel.id - Belakangan bikin heboh dan viral di media sosial, seorang pria Magelang menikahi sebuah rice cooker. Pernikahan itu pun bukan tanpa alasan.
Kabar pernikahan yang kemudian diunggah di media sosial itu, membuat warganet pun berkomentar ramai. Pria tersebut diketahui Khoirul Anam.
Diakun media sosial Facebooknya, ia membagikan momen pernikahan bukan dengan perempuan, melain sebuah rice cooker.
Melansir jawatengah.id-jaringan Suara.com, Khorul Anam membagikan potret tengah melaksanakan akad yang disaksikan seorang penghulu dan seorang saksi.
Baca Juga: Polisi di Sumsel Jadi Korban Perampokan, Uang Rp100 Juta Raib Dibawa Kabur
Usai pernikahan, ia menandatangi adminitrasi dan dokumen pernikahan.
Tak lupa, pengantin laki-laki Khoirul Anam ini pun mencium istri dengan melakukan sesi pemotretan bersama.
"Putih, pendiam, manutan, gk banyak bicara,pinter masak..idaman bgt, anget meneh..tanpamu berasku gk mateng," tulis keterangan caption pria tersebut.
Sayangnya meski menikah dengan penuh cintah. Rumah tangga yang baru mereka bangun ternyata tak bertahan lama.
Usia menikah, Khoirul Anam dikecewakan hanya gegara istri tidak bisa memasak sayur.
Baca Juga: Palembang Diguyur Hujan, Berikut Daerah di Sumsel Diprakirakan Hujan Hari Ini
Laki-laki ini pun memutuskan untuk menceraikan istri berupa rice cooker tersebut meski pernikahannya baru berusia empat hari.
"Keputusan saya sudah bulat..berat memang..tapi ini jalan yg aku ambil..tak ada pasangan yg sempurna," ungkapnya.
Usut punya usut, pernikahan tersebut ternyata hanya sebuah komed semata. Meski begitu, aksi kocak Khoirul Anam berhasil mengundang warganet untuk tertawa.
Berita Terkait
-
Xiaomi Rilis Rice Cooker Anyar Berteknologi Tinggi, Dukung Fitur AI
-
Resep Lontong Rice Cooker untuk Lebaran: Praktis dan Antigagal
-
Praktis Buat Ibu-Ibu Sibuk, Satu Alat Dapur yang Bisa untuk Semua Masakan
-
3 Tipe Rice Cooker yang Banyak Digunakan di Korsel, Kini Teknologinya Tersedia di Indonesia
-
China Andalkan Penanak Nasi untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan