Kapolsek IB I Kompol Roy Tambunan mengatakan kejadian pembacokan yang terjadi di depan SD Negeri 23 Palembang, itu salah sasaran.
" Pelaku berinisial RH salah sasaran, dia fikir yang antar anak ke sekolah itu selingkuhan istrinya ternyata ayahnya. Istri pelaku dan anak korban itu diduga menjalin cinta terlarang," jelas Roy.
Istri pelaku dan anak korban sudah pergi meninggalkan rumah sejak satu bulan lalu dan tidak ada kabar.
" Usai kejadian kami langsung mengejar pelaku ternyata tidak ada di rumahnya dan bahkan ada kabar pelaku lari ke Banyuasin tapi saat dikejar kesana susah tidak ada lagi," ujarnya.
Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Kota Palembang, 20 September 2021
Pelaku ini keseharian bekerja sebagai buruh. Saat dikejar pelaku ini sudah berpindah - pindah.
"Saat ini kami masih terus melakukan pengejaran terhadap pelaku. Kami menghimbau untuk segera menyerahkan diri," pungkasnya.
Kontributor: Welly Jasrial Tanjung
Berita Terkait
-
Peduli Nasib Anak-anak Korban Perang Palestina dan Ukraina, Megawati: Mereka Harapan Masa Depan Peradaban Dunia
-
Tragedi Parfum Mematikan: Wanita Ini Tewas Terpapar Racun Saraf Novichok Bekas Serangan Agen Ganda
-
Viral Pengakuan Wanita Penculik yang Lakban Wajah Aqila: Ungkap soal Utang hingga Dijanjikan Uang Rp50 Juta
-
Lakban Muka Korban hingga Niat Mau Dibakar, Polisi Ngamuk ke Wanita Pembunuh Aqila: Setan Kamu, Gak Punya Hati!
-
Tewas Kondisi Muka Terlilit Lakban, Penculik Aqila Ternyata Guru Les, Tampangnya Viral usai Tertangkap
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Lebaran Berdarah, Tukang Parkir Kritis Ditusuk 7 Kali Pengunjung Club DA 41 Palembang
-
Kronologi Siswi SD Hilang 2 Hari, Ditemukan Dicabuli di Hotel Palembang
-
Wisata Maut di Ogan Ilir: Speedboat Terbalik Lagi, 'Tak Basah Tak Bayar'
-
Baru Kenal, Pemuda 19 Tahun Tega Cabuli Siswi SD di Hotel Melati Palembang
-
Ritel Hingga Perkebunan, Puluhan Perusahaan di Sumsel Tak Cairkan THR