SuaraSumsel.id - Seorang bocah cantik, berusia 12 tahun bernama Salsabila Bilqis dilaporkan hilang sejak Rabu (15/9/2021). Kehilangan gadis ini pun sudah dilaporkan di Polsek Sukarame Palembang.
Salsabila Bilqis dilaporkan hilang setelah sang ibunda Yulet (34), terakhir kali masih ada di rumah sedang mengerjakan pekerjaan sekolah bersama suami dan adik-adiknya, Rabu (15/9/2021) sekitar pukul 15.30 WIB.
“Saat itu posisinya saya sedang kerja dan anak saya di rumah bersama suami dan adiknya, tapi suami saya pergi mengantar adik untuk kursus, anak saya Sasa (Salsabila Bilqis –red) ini tidak ikut karena besok akan mengikuti les modeling di school modeling stage manejemen Palembang,” katanya, Kamis (16/9/2021).
Melansir Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, sesampai dia di rumah, Ia mendapati anaknya tidak berada di kediamannya.
Baca Juga: Tersangka Korupsi BUMD PDPDE, Mantan Gubernur Sumsel Alex Noerdin Ditahan
“Kami sudah mencari ke tempat sekolahnya SMPN 54 hingga school modeling stage manejemen Palembang, namun tidak ada. Sehingga kami putuskan untuk melaporkan kejadian ini ke pihak berwajib,” kata Yulet.
“Kami sudah memviralkan di media sosial (medsos) dengan harapan akan ada titik terang mengenai keberadaannya. Bagi yang mengetahui mengenai anak saya ini bisa menghubungi saya di nomor 081279985522,” katanya.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu