SuaraSumsel.id - Kopi memiliki banyak manfaatnya. Kemanfaatan kopi di antaranya, meningkatkan konsentrasi, kewaspadaan hingga suasana hati. Namun, Direktur Headache and Traumatic Brain Injury Center di University of California, San Diego mengungkapkan hindari kesalahan mengonsumsi kopi, agar manfaatnya masih tetap diperoleh.
Kopi dalam jumlah yang dianjurkan dapat menurunkan risiko mengalami kondisi neurodegeneratif seperti penyakit Alzheimer dan Parkinson.
Dalam Archives of Medical Science, seperti dikutip dari Livestrong, Minggu (29/30/2021), setidaknya ada tiga kesalahan umum minum kopi yang mungkin mengurangi kemampuan kognitif Anda.
1. Minum kopi berlebihan.
Baca Juga: Waspada, 4 Wilayah di Sumsel Diprakirakan Diguyur Hujan Lebat Hari Ini
Sebuah studi dalam Nutritional Neuroscience pada Juni 2021 menemukan, minum lebih dari enam cangkir kopi sehari bisa mengakibatkan volume total otak yang lebih kecil sehingga 53 persen peningkatan risiko demensia.
2. Kesalahan lainnya, meminum kopi yang terlalu malam
Dalam sebuah studi disebutkan, jika minum terlalu malam maka bisa membuat Anda terlalu gelisah."Hal ini karena kafein yang merupakan stimulan tetap berada di aliran darah Anda," katanya.
3. Menambahkan banyak gula pada kopi.
Studi dalam jurnal Clinical Interventions in Aging pada Juli 2019 menunjukkan konsumsi gula yang berlebihan pada orang dewasa bisa berakibat pada fungsi kognitif yang buruk. (ANTARA)
Baca Juga: 133.000 Dosis Vaksin Moderna Disiapkan bagi Masyarakat Sumsel
Berita Terkait
-
Daftar 9 Kelompok Orang Dianjurkan Tak Minum Kopi, Termasuk Penderita Epilepsi hingga Jantung
-
3 Cara Minum Kopi yang Benar, Dijamin Bantu Turunkan Berat Badan!
-
Waspada! Ini Manfaat dan Risiko Minum Kopi Gula Aren Setiap Hari
-
Dari Hobi Jadi Gaya Hidup: Tren Kopi di Indonesia Makin Menarik!
-
Rahasia Awet Muda dan Sehat? Ini 6 Manfaat Minum Kopi di Pagi Hari
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024