SuaraSumsel.id - Pelaksanaan salat dhuha sebagai salat sunat ialah pelengkap atau menambah amal ibadah dan pahala. Keutamaan membaca doa saat salat dhuha diibaratkan pahala berlipat ganda dari sedekah.
Doa salat dhuha lengkap yang diamalkan dengan banyak keutamaan. Salat dhuha dua rakaat pahalanya bisa senilai 360 sedekah.
Anjuran untuk melakukan ibadah salat dhuha terdapat dalam hadist oleh Abu Hurairah, seperti dikutip dari Portalsatu -- jaringan Suara.com, Jumat (27/8/2021).
"Rasulullah SAW berwasiat kepadaku tiga perkara agar jangan ditinggalkan puasa tiga hari tiap bulan, dua raka’at duha dan Witir sebelum tidur."
Baca Juga: Nasib Kapolda Sumsel Irjen Pol Eko Usai Diprank Sumbangan Rp 2 Triliun
"Ushalli sunnatad dhuh rak‘ataini lillhi ta‘l"
"Artinya: Aku menyengaja sembahyang sunnah Dhuha dua rakaat karena Allah SWT"
Slat Dhuha dilakukan pada waktu matahari sedang naik, sekira cuaca berhalangan adalah lebih mudah dengan merujuk kepada takwim waktu salat.
Baca Juga: Kapolda Sumsel Dicopot, IPW Ungkit soal Donasi Bodong Rp 2 Triliun
Waktu paling tepat melaksanakannya yakni saat matahari setinggi 7 hasta atau 3 meter.
Berita Terkait
-
4 Keutamaan Salat Dhuha
-
Perbedaan Utama Salat Dhuha dan Salat Syuruq
-
Rafathar Jadi Sorotan, Sempatkan Salat Dhuha sebelum Sekolah Bikin Netizen Kagum
-
Aaliyah Massaid Serba Salah, Sajadahnya saat Salat Dhuha Digunjing: Kayak Selimut
-
Masya Allah! Padahal Lagi Bulan Madu, Thariq Halilintar Pamerkan Aaliyah Massaid yang Tak Tinggalkan Shalat Dhuha
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib