SuaraSumsel.id - Direncanakan pelaksanaan seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2021 di Palembang, Sumatera Selatan.
Namun sebelumnya, peserta bisa melakukan pencetakan kartu melalui laman https://sscasn.bkn.go.id/ dengan cara login menggunakan email dan password pelamar
Menyadur Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, tes pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) tes CPNS Kabupaten Empat Lawang akan digelar di Kota Palembang.
“Untuk lokasi SKD di Palembang tapi lokasi pastinya belum tahu,” kata Plt Kepala BKPSDM Empat Lawang, Soleha Apriani melalui Tri Nurbaiti, Kabid Penerimaan dan Pemberhentian Pegawai, BPKSDM Kabupaten Empat Lawang.
Baca Juga: Kapolda Sumsel Dicopot, IPW Ungkit soal Donasi Bodong Rp 2 Triliun
Nurbaiti mengatakan, pihaknya belum menetapkan lokasi pelaksanaan tes berlangsung.
”Masih tahap lelang dari pihak ketiga dengan BKPSDM Kota Palembang karena kita cost sharing,” katanya.
Berdasarkan pendataannya, sebanyak 4.574 peserta CPNS untuk PPPK Non Guru sebanyak 57 peserta. Dari jumlah tersebut sebanyak 3.556 peserta akan mengikuti tes di kota Palembang.
"Untuk peserta PPPK Guru yang lulus administrasi ada 1.208 peserta," terangnya.
Baca Juga: Kapolda Sumsel Diganti, Kasus Anak Akidi Tio Berlanjut?
Berita Terkait
-
Boleh Dicoba, Doa Mustajab Orang Tua agar Anak Lulus CPNS!
-
Ini Jadwal Tes SKB CPNS 2024, Adakah Passing Grade-nya?
-
Seleksi CPNS 2025 Apakah Ada? Ada Kabar Baik, Ini Penjelasannya!
-
3 Cara Mudah Melihat Ranking SKD CPNS 2024
-
Syarat Lulus SKD CPNS 2024 Bukan Cuma Passing Grade! Ini Faktor Penentu Lainnya
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Langkah Inovatif Bank Sumsel Babel di HUT ke-67 untuk Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif