SuaraSumsel.id - Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian kini tengah berduka. Ibunya, Hj Kordiah Binti Achmad Timbul meninggal dunia, Kamis (13/8/2021), sekitar pukul 20.45 WIB di RSUP Muhammad Husein (RSMH) Palembang, Sumatera Selatan.
Dari pantauan sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Jumat (13/8/2021) terlihat di rumah duka sudah banyak terpasang papan ucapan belasungkawa untuk mendiang ibunda mantan Kapolri RI ini.
“Kita baru mengetahui semalam, bahwa almarhumah meninggal dunia. Biasa, sakit karena ibu sudah tua. Sudah dua tahun ini, sakit ” ujar Nuraini dan Atik tetangga korban.
Almarhumah dahulunya ialah seorang bidan yang bekerja di puskesmas yang tidak terlalu jauh dari rumahnya tersebut. Ia dikenal sebagai pribadi yang ramah dan suka membantu.
“Pak Tito dua hari yang lalu sudah mengajak ibundanya ke rumah sakit, kami mengenalnya sebagai sosok yang ramah dan baik hati, jiwa sosial tinggi,” katanya.
Camat Gandus Palembang, Ricky Fernandi jenazah almarhumah ibu dari Mendagri Tito Karnavian dimakamkan tanpa dibawa ke rumah duka.
“Informasinya, dari RSMH jenazah akan langsung dibawa ke pemakaman keluarga di TPU Kebun Bunga,” kata Ricky.
Hal itu, dilakukan agar tidak terjadi kerumunan di rumah duka pada saat situasi pandemi ini.
“Agar tidak terjadi kerumunan di rumah duka jadi informasinya jenazah akan langsung dimakamkan di TPU Kebun Bunga,” ujarnya.
Baca Juga: Sekolah Tatap Muka Bisa Digelar pada PPKM Level 2 dan 3 di Sumsel
Tag
Berita Terkait
-
Ibunda Tito Karnavian Dimakamkan di TPU Kebun Bunga, Berlangsung Tertutup dan Dipercepat
-
Beredar Foto Mendagri Tito Karnavian Bersama Ibunda, Netizen Ucapkan Doa
-
Kabar Duka, Ibunda Tito Karnavian Meninggal Dunia di Palembang
-
Pemerintah Bolehkan Kegiatan Olahraga di PPKM Level 4 Non Jawa-Bali, Begini Syaratnya
-
Aturan Makan di Tempat Cuma 20 Menit, Tito: di Luar Negeri Sudah Lama Diberlakukan
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
6 Mobil Bekas Bandar Friendly dengan Spare Part Super Murah dan Melimpah
-
Gigi Auto Putih! Ini 7 Lipstik Merah yang Bikin Senyummu Langsung Fresh Seketika
-
Gak Nyangka Ini 7 Mobil Bekas Anti Gengsi di Bawah Rp70 Juta yang Paling Worth It
-
Livin Run Fest 2025 Palembang: Lebih dari Lari, Ada Konser Hingga Bazar UMKM!
-
Dukung Transformasi Teknologi UMKM, BRI Hadir di PRABU Expo 2025