SuaraSumsel.id - Kabar duka dibagikan Ustad Abdul Somad, Kamis (12/8/2021) pagi. Ia mengunggah kehilangan seorang yang juga berarti bagi dirinya. seorang sahabatnya telah berpulang, pada 11 Agustus 2021 atau pada 2 Muharram 1443 Hijriah.
Dalam unggahan media sosialnya, Ustad Abdul Somad mengenalkan sahabatnya tersebut. Tampak di foto keduanya sangat dekat dan erat.
Keduanya diceritakan pada tahun 1995, sama-sama bersekolah di Ponpes Nurul Falah Air Molek, Indragiri Hulu. Malah keduannya, satu asrama di rumah Mak Tuo.
Setahun kemudian, pada tahun 1996, keduannya kembali satu sekolah yang sama. Sama-sama masuk IAIN Susqo Pekanbaru, Riau. Sedangkan tiga tahun kemudian, sang sahabat yang diketahui bernama Sayyidina Umar Ibn M Syukur ikut mengantarkannya ke Mesir.
Baca Juga: Danau Ranau Sumsel Tak Masuk Skala Prioritas Nasional, Ini Alasannya
Pada tahun 10 tahun kemudian, keduannya memiliki jalan yang berbeda. Ustad Abdul Somad berjuang di kampus, sedangkan sahabatannya ini di parlemen.
Pada dua hari lusa, yakni 11 Agustus 2021 atau 2 Muharaam 1443 Hijriaj. sahabat Ustad Abdul Somad atau UAS berpulang lebih dahulu.
"Tak terkatakan rasannya. Tolong doakan sahabat saya: Almarhum Sayyidina Umar ibn M Syukur," tulis UAS.
Tidak dijelaskan penyebab sahabatnya tersebut meninggal dunia.
Di foto kedua tampak UAS berada di pinggir makam sahabatanya tersebut. Ia terlihat menunduk, seraya mendoakan sahabatnya tersebut.
Baca Juga: Ogah Umbar Hasil Pemeriksaan Kapolda Sumsel soal Donasi Fiktif, Mabes Polri Tutupi Kasus?
Unggahan ini pun dikomentari warganet dengan turut mendoakan mendiang sahabat UAS ini.
Akun itinsyahidah mendoakan semoga UAS sehat selalu dan berkah.
"Allahummaghfirlahu warhamhu wa aafihi wa'fu'anhu..semoga UAS sehat selalu dan berkah..aamiin," tulisnya.
Akun hollandmartabak._ mendoakan UAS agar panjang umur dan selalu sehat.
"Panjang umur ustadz sehat selalu. Aamiin.." ujarnya.
Banyak lagi warganet yang kemudian memanjatkan doa alfateha untuk sahabat UAS.
Berita Terkait
-
Apa Hukum Menahan Kentut Saat Shalat? Ini Penjelasan UAS!
-
Beda Tarif Ceramah Gus Miftah vs Ustadz Abdul Somad: Ajaran Soal Ucapan Natal Jadi Sorotan
-
Beda Ajaran Gus Miftah dan Ustadz Abdul Somad soal Natal Jadi Sorotan: Kelihatan yang Nggak Berilmu
-
Hadits Ipar Adalah Maut, Mitos atau Fakta? Ini Penjelasan Menurut Sabda Nabi dan Ulama
-
Doa Buka Puasa yang Benar, Allahumma Lakasumtu atau Dzahaba Dzoma'u? Ini Penjelasan UAS dan Buya Yahya
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
Terkini
-
Baru Kenal, Pemuda 19 Tahun Tega Cabuli Siswi SD di Hotel Melati Palembang
-
Ritel Hingga Perkebunan, Puluhan Perusahaan di Sumsel Tak Cairkan THR
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Best Issuer for Sustainable Finance 2025
-
Sanjo Palembang: Antara Modernisasi dan Warisan Leluhur, Mampukah Bertahan?
-
Lebaran Aman Bertransaksi, BRI Cegah Penipuan dan Kejahatan Siber