SuaraSumsel.id - Keberhasilan pasangan ganda putri bulutangkis Indonesia, Greysia Polii dan Apriyani Rahayu di Olimpiade Tokyo 2020 memang membanggakan.
Setelah kemenangan medali emas tersebut, apresiasi lainnya juga menyusul keberhasilan tersebut. Banyak pihak kemudian memberikan hadiah tambahan atas keberhasilan bersejarah bulutangkis Indoenesia ini.
Berikut sederet hadiah yang bakal diterima pasangan ganda putri badminton merah putih ini.
- Rp 5 miliar dari Kemenpora
- Rp500 juta untuk masing-masing pemain dari Juragan99
- Rp500 juta untuk masing-masing pemain dari Grab
- Liburan ke 5 destinasi wisata ditambah ke Wakatobi dari Kemenparekraf
- Tiket pulang pergi Jakarta-Tokyo selama setahun dari KBRI Jepang
6. 1 Apartemen untuk masing-masing pemain dari MGM Group
Baca Juga: 3 Kejanggalan Donasi Rp 2 Triliun Akidi Tio untuk Atasi COVID 19 di Sumsel
7. 1 rumah untuk masing-masing pemain di PIK dari Agung Sedayu Grup
8. 1 rumah untuk masing-masing pemain dari REI
9. 1 cabang bakso aci untuk masing-masing pemain dari Youtuber Arief Muhammad
10.Rumah tanah serta 5 ekor sapi khusus untuk Apriyani dari Bupati Konawe, Sulteng
11. Rumah dan tanah untuk Greysia Polii dari Wakil Wali Kota Tomohon, Sulut
Baca Juga: Curiga Kapolda Sumsel Cuci Tangan Kasus Keluarga Akidi Tio, IPW Desak Bareskrim Ambil Alih
12. Rumah untuk Greysia Polii dari Gubernur Sulut
Berita Terkait
-
Membanggakan, Siswi Ini Raih Medali Emas di Kompetisi Internasional ISPC 2024
-
Prestasi dan Pendidikan Aisha Hakim, Anak Irfan Hakim Raih Medali Emas PON Aceh-Sumut 2024
-
Pecah Telur! Hikmat/Leani Menang, Emas Pertama Indonesia di Paralimpiade Paris 2024
-
Menpora Janjikan Kasih Bonus Pribadi ke Rizki Juniansyah, Reaksi Deddy Corbuzier Tak Terduga
-
Atlet Taekwondo Fu Ceen Umumkan Masuk Islam usai Dapat Medali Emas
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Batik Tulis Soedjono Bangkit Bersama BRI Menuju Pasar Global
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025