Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Sabtu, 17 Juli 2021 | 13:36 WIB
Ilustrasi COVID-19. Lonjakan kasus COVID-19 di Indonesia disebabkan varian delta. [Unsplash/Martin Sanchez]

Sejak penelitian COVID-19 dilakukan di Indonesia, selama lebih dari satu tahun telah ditemukan lebih dari 10 varian COVID-19.

Namun, varian yang menjadi perhatian adalah varian delta, alfa, dan varian of interest, yaitu gama.

"Walaupun dunia saat ini telah dihebohkan oleh varian baru COVID-19, yaitu varian gama dan lamda, varian ini belum kami temukan di Indonesia sesuai data dari GISAID," tutur Sugiyono.

Baca Juga: 6 Perjuangan Syifa Adik Ayu Ting Ting Melawan Covid-19, Sesak Napas Hingga Saturasi Turun

Load More