SuaraSumsel.id - Situasi pandemi memang tidak mudah untuk dihadapi terutama kalangan perempuan, emak-emak. Sinetron Ikatan Cinta yang kini bertahan meraih rating tinggi dinilai mampu membuat emak-emak bertahan di masa pandemi COVID 19 ini.
Lewat channel YouTube Deddy Corbuzier, komika Uus bilang kalau sinetron Ikatan Cinta di tengah pandemi membuat para ibu-ibu dan emak-emak bertahan.
"Ikatan Cinta telah membuat ibu-ibu itu survive pandemi. Daripada kita bahas yang lain-lain, stres. Ngomongin beras, ngomongin sembako, bantuan tidak turun apa segala macem...," ucap Uus dilansir dari matamata.com - jaringan Suara.com, Selasa (13/7/2021).
"(Mending ngomongin) 'Andin kenapa nggak nikah sama Aldebaran, eh kenapa mereka bertengkar? Menurut ibu-ibu, Andin itu sebenernya orangnya seperti apa sih? Oh aku nonton episode yang ini lho bu...," imbuh Uus.
Menaikkan imun," sahut Deddy Corbuzier.
Akun @zona_info lantas mengunggah kembali cuplikan video Uus menganggap sinetron Ikatan Cinta membuat kaum ibu-ibu bertahan tersebut. Unggahan ini langsung mendapatkan tanggapan Netizen.
"Bener ikatan cinta keeren," kata netizen. "Ic naikin imun (bisa jadi loh kalo yang nonton pada seneng, bikin happy, bikin senyum2) ya kan??"
"Daripada mikirin yang susah-susah mending nonton ic," timpal yang lain.
"Bener banget imun aku naik kalo nonton Ikatan cinta," sahut yang lain. "Kali ini setuju sama uus," tulis netizen.
Baca Juga: Miliki Empat Produsen, Sumsel Terima Bantuan 1.200 Ton Oksigen Medis
Berita Terkait
-
Komika Uus: Ikatan Cinta Membuat Ibu-ibu Bertahan saat Pandemi
-
Video Jalan di Atas Air Diunggah Coki, Respons Ngamuk Deddy Corbuzier Buat Ngakak Warganet
-
Sinopsis Ikatan Cinta 12 Juli 2021: Elsa Terancam Hukuman Seumur Hidup!
-
Sinopsis Sinetron Ikatan Cinta 11 Juli, Apakah Andin Jebloskan Elsa ke Penjara?
-
Sinopsis Ikatan Cinta 11 Juli 2021: Al Curigai Sumarno, Andin Jebloskan Elsa ke Penjara?
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Listrik Tak Stabil, Produksi Tambak Udang OKI Menurun dan Ribuan Tenaga Kerja Terancam
-
Di Balik Penyerangan Sadis di PS Mall Palembang, Ada Konflik yang Sudah Lama Membara
-
Terungkap! 5 Fakta Penyerangan Depan PS Mall Palembang yang Libatkan Antar Kelompok
-
5 Cushion yang Hasilnya Mirip Foundation Cair Mahal, Makeup Auto Flawless
-
Tak Perlu ke Rumah Sakit! Ini Daftar Puskesmas di Palembang yang Bisa Rawat Inap 2026