SuaraSumsel.id - Media sosial tengah diramaikan oleh video yang memperlihatkan kapal bermuatan penumpang di Perairan Bangka-Palembang terbakar.
Tampak dalam video itu asap mengepul hingga di badan kapal. Untuk sementara, Basarnas Palembang menyatakan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa kapal tersebut.
Informasinya, kapal tersebut bernama kapal Bunsa 8. Mengalami kebakaran di ambang laut luar Sungsang Kabupaten Banyuasin II Sumatera Selatan.
Waktu kejadian diperkirakan pukul 16.26 WIB. Dalam kejadian itu, terdapat 86 penumpang untuk sementara dinyatakan selamat. Dalam proses penyelamatan, Basarnas Palembang juga tergabung bersama team rescue KPP Palembang, Rescue KPP Pangkalpinang, PolAirud Mentok, Polairud Tanjung Api-api.
Baca Juga: Miliki Empat Produsen, Sumsel Terima Bantuan 1.200 Ton Oksigen Medis
Netizen pun mengomentari video tersebut.
karnita_ummu_dzaatin menulis semoga tidak ada korban jiwa.
"Semoga tidak ada korban jiwa" tulisnya.
rikaapriani_23 menulis bakal tidak jadi mudik
"Innalillahi, lokak dak jadi modek"
Baca Juga: Cek Bed IGD Pasien COVID 19 pada 12 Juli, Rumah Sakit di Sumsel Butuh Pasokan Oksigen
kekekekeh36 memastikan jika semua penumpang sudah pindah kapal dan selamat.
Berita Terkait
-
5 Penumpang Longboat Tenggelam di Halmahera Selatan, Begini Kronologinya!
-
Korupsi Pengadaan Truk, Eks Sestama Basarnas Max Ruland Boseke Divonis 5 Tahun Bui
-
Polisi Sebut Basarnas Masih Lakukan Pencarian Terhadap Hanyutnya Seorang Bocah saat Banjir di Tebet
-
Basarnas Kerahkan Personel hingga Drone Tinjau Titik Banjir Bogor-Jakarta
-
Kapal di Dermaga Ancol Terbakar usai Isi BBM, 1 Orang Tewas, Lima Luka-luka
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
Sanjo Palembang: Antara Modernisasi dan Warisan Leluhur, Mampukah Bertahan?
-
Lebaran Aman Bertransaksi, BRI Cegah Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Debat Paslon PSU Pilkada Empat Lawang Dipindah ke Palembang, Ada Apa?
-
Viral Bupati Pali Emosi Saat Sholat Id: Air PAM Mati, Rumah Pribadi Terdampak
-
7 Alasan Lebaran di Palembang Selalu Spesial dan Penuh Keunikan