SuaraSumsel.id - Umat muslim sedunia tengah melaksanakan ibadah puasa di bulan Ramadhan. Di Indonesia, tanggal 20 April ini menjadi hari kedelapan pelaksanaan ibadah puasa atau saum Ramadhan.
Berbuka puasa disarankan agar dilaksanakan dengan sederhana namun tetap bergizi. Adapun jadwal berbuka puasa atau salat magrib bagi kota Palembang, dilansir dari website Kementrian Agama Kota Palembang, yakni :
Magrib: 18.05 WIB
Isya: 19.14 WIB
Berikut doa dari hadits Nabi SAW yang dirangkai oleh para ulama, dalam berbagai Kitab al-Fiqh ‘alâ al-Madzâhib al-Arba‘ah (Juz I: 464), Nihâyat az-Zain (halaman 194), Hâsyiyat I’ânat ath-Thalibîn (Juz II: 247), al-Bujairamî ‘alâ al-Khathîb (Juz III: 121), dan al-Fiqh al-Islâmî wa-Adillatuh (2009, Juz II: 632) yang artinya:
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Palembang Hari Kedelapan Ramadhan
"Ya Allah, untuk-Mu lah aku berpuasa, atas rezekimulah aku berbuka. Telah sirna rasa dahaga, urat-urat telah basah, dan (semoga) pahala telah ditetapkan, insyaaallah.” Aamin.
Doa yang baik diucapkan pada hari ketujuh bulan Ramadhan, yakni :
Allahuma Aini Fihi Ali Siyamihi Wa Qiyamihi Wa Jannibni Min Hafawatihi Warzuqni Fihi Dzikrika Bidawamihi Bitaufiqika Ya Hadiya al-Mudallin, Aamin.
Ya Allah, bantulah aku untuk melaksanakan puasanya (Ramadhan), dan ihadan malamnya (Ramadhan). Jauhkanlah dari kelalaian dan dosa-dosanya (Ramadhan) dan berikanlah aku zikir berupa zikir mengingat-Mu secara berkesinambungan dengan taufik-Mu, wahai pemberi petunjuk orang-orang yang sesat. Aamin.
Baca Juga: Jadwal Berbuka Puasa Kota Palembang Hari Ketujuh Ramadhan
Berita Terkait
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
Terkini
-
Dapat Gratis Tisu dan Diskon Beras, Cek Promo Susu Berhadiah di Indomaret Hari Ini
-
Buruan Cek! DANA Kaget Hari Ini Siap Cairkan Saldo Gratis ke Dompet Digital
-
Belanja Harian Lebih Hemat! Cashback di Alfamart Cuma Pakai Kredivo
-
Satu Sentuhan QRIS di Palembang: Gerbang Aman Menuju Dunia Transaksi Tanpa Batas
-
Buruan Klaim! DANA Kaget Hari Ini Bagi-Bagi Saldo Gratis Tanpa Syarat