SuaraSumsel.id - Umat muslim sedunia tengah melaksanakan ibadah puasa di bulan Ramadhan. Di Indonesia, tanggal 20 April ini menjadi hari kedelapan pelaksanaan ibadah puasa atau saum Ramadhan.
Berbuka puasa disarankan agar dilaksanakan dengan sederhana namun tetap bergizi. Adapun jadwal berbuka puasa atau salat magrib bagi kota Palembang, dilansir dari website Kementrian Agama Kota Palembang, yakni :
Magrib: 18.05 WIB
Isya: 19.14 WIB
Berikut doa dari hadits Nabi SAW yang dirangkai oleh para ulama, dalam berbagai Kitab al-Fiqh ‘alâ al-Madzâhib al-Arba‘ah (Juz I: 464), Nihâyat az-Zain (halaman 194), Hâsyiyat I’ânat ath-Thalibîn (Juz II: 247), al-Bujairamî ‘alâ al-Khathîb (Juz III: 121), dan al-Fiqh al-Islâmî wa-Adillatuh (2009, Juz II: 632) yang artinya:
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Palembang Hari Kedelapan Ramadhan
"Ya Allah, untuk-Mu lah aku berpuasa, atas rezekimulah aku berbuka. Telah sirna rasa dahaga, urat-urat telah basah, dan (semoga) pahala telah ditetapkan, insyaaallah.” Aamin.
Doa yang baik diucapkan pada hari ketujuh bulan Ramadhan, yakni :
Allahuma Aini Fihi Ali Siyamihi Wa Qiyamihi Wa Jannibni Min Hafawatihi Warzuqni Fihi Dzikrika Bidawamihi Bitaufiqika Ya Hadiya al-Mudallin, Aamin.
Ya Allah, bantulah aku untuk melaksanakan puasanya (Ramadhan), dan ihadan malamnya (Ramadhan). Jauhkanlah dari kelalaian dan dosa-dosanya (Ramadhan) dan berikanlah aku zikir berupa zikir mengingat-Mu secara berkesinambungan dengan taufik-Mu, wahai pemberi petunjuk orang-orang yang sesat. Aamin.
Baca Juga: Jadwal Berbuka Puasa Kota Palembang Hari Ketujuh Ramadhan
Berita Terkait
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
-
Negara Rugi Rp1,3 Triliun, Kasus Korupsi Proyek LRT Palembang Tambah 'Luka' Waskita Karya
-
Umumkan Lamaran dengan Polisi, Febby Rastanty Tampil Menawan dengan Kebaya Kartini dari Songket Palembang
-
Otak Pemerkosa yang Bunuh Siswi SMP di Palembang Divonis Ringan, Keluarga Korban Kecewa
-
Gilir Siswi SMP yang Jasadnya Dibuang ke Kuburan Cina, Eksepsi 4 ABG Pembunuh AA Ditolak Hakim, Apa Alasannya?
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta