SuaraSumsel.id - Tes urine yang digelar Pemerintah Kota Palembang menggandeng BNN Provinsi Sumatera Selatan menggelar urine para pegawai aparatur sipil negara (ASN) guna mencegah penyalahgunaan narkoba. Sayangnya, 13 pegawai tanpa keterangan alias bolos kerja.
"Penyalahgunaan narkoba menyentuh semua lapisan masyarakat termasuk ASN, sebagai tindakan pencegahan dan penertiban pegawai yang kecanduan narkoba dilakukan tes urine secara acak dan mendadak di satuan kerja atau organisasi perangkat daerah," kata Sekda Palembang, Ratu Dewa di Palembang, seperti dilansir ANTARA, Selasa (30/3/2021).
Kegiatan tes urine untuk antisipasi penyalahgunaan narkoba yang dilakukan kali ini terhadap 519 pegawai Dinas Perhubungan Kota Palembang.
Jika ada pegawai berstatus ASN maupun honorer terbukti menggunakan narkoba akan diberikan sanksi diberhentikan/dipecat sebagai pegawai, katanya.
Baca Juga: BI Sebut Ekonomi Sumsel Terkendali Jelang Ramadan
Sementara Kepala Dinas Perhubungan Kota Palembang, Agus Rizal seusai kegiatan tes urine menjelaskan bahwa pada hari ini seluruh pegawai telah diminta untuk hadir tanpa pemberitahuan akan dilakukan tes urine.
Tes urine wajib diikuti oleh seluruh pegawai, bagi yang tidak hadir hari ini akan dilakukan tes pada kesempatan lain dengan cara dipanggil atau dijadwalkan khusus oleh petugas BNN.
Dalam kegiatan tes urine tersebut diikuti 519 pegawai , sedangkan yang tidak hadir 31 orang karena dinas luar daerah, kegiatan di luar kantor, melakukan tugas uji KIR.
Pegawai yang tidak hadir tanpa keterangan dalam kegiatan pemeriksaan urine antisipasi penyalahgunaan narkoba itu akan diberi peringatan dan dijatuhi hukuman disiplin, ujar kadishub.
Baca Juga: Usai Peristiwa Bom Bunuh Diri, Kapolda Sumsel Intruksikan Patroli Gereja
Berita Terkait
-
Habib Zaidan Yahya Anak Siapa? Sirkel Gus Miftah Didesak Tes Urine Usai Kuat Tak Tidur 2 Hari
-
Polisi Tes Urine, Dalami Motif Anak Bunuh Ayah dan Nenek di Perumahan Taman Bona Indah
-
Rio Reifan Kena Kasus Narkoba Sampai 5 Kali, Ini Daftar Narkoba yang Bisa Bikin Pengguna Susah Lepas!
-
Sopir Truk Ugal-ugalan Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Tak Punya SIM, Ini Hasil Tes Urinenya
-
Detik-Detik Penangkapan Saipul Jamil, Lagi Asyik Naik Toyota Rush, Kok Pakai Jalur TransJakarta?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan