SuaraSumsel.id - Bagunan Monumen Perjuangan Rakyat atau dikenal Monpera sudah sangat terkenal. Sebagai museum yang menyimpan sejarah perjuangan rakyat Sumatera bagian selatan (Sumbagsel), monumen ini ternyata diresmikan pada tanggal 23 Februari.
Berteoatan dengan Selasa (23/2/2021), Monpera berusia 33 tahun.
Berdasarkan catatan sejarahnya, monumen ini diinisiasikan oleh para legiun veteran RI pada tahun 1970. Pembangunan di Palembang guna memperingati perjuangan Kemerdekaan RI.
Inisiasi dan gagasan ini disambut baik pemerintah, dan mulai dilakukan pembangunan pada tahun 1980. Pembangunannya memakan waktu selama delapan tahun dan selesai pada 23 Februari 1988 yang diresmikan oleh Menko Kesra Alamsyah Ratu Perwiranegara.
Monpera Sumbagsel dibangun guna mengenang perjuangan dalam perebutan kemerdekaan Indonesia di Sumatera bagian selatan, yakni Sumsel, Jambi, Bengkulu dan Lampung.
Gedung ini merupakan museum yang berisikan berbagai koleksi seperti foro-foto dokumentasi, senjata, serta pakaian yang dipakai para pejuang saat perang mempertahankan kemerdekaan.
Kabid Dokumentasi Kebudayaan DInas Pariwisata dan Kebudayaan, Rapani Igama mengungkapkan museum ini sangat bermanfaat bagi pelestarian nilai-nilai perjuangan Sumatera Selatan. Monpera berisikan dokumentasi dan foto-foto sejarah perjuangan rakyat.
"Kehadirannya sebagai pelestarian dan menguatkan nilai-nilai perjuangan pahlawan dan rakyat Sumbagsel," ujarnya.
Lokasi monpera yang berada di jantung kota Palembang, hingga sangat mudah dikunjungi sekaligus menikmati dokumentasi perjuangan rakyat Sumbagsel.
Baca Juga: Sebagian Halte Transmusi di Palembang Rusak, Wawako: Diperbaiki Bertahap
Berita Terkait
-
Ini Penyebab Produktivitas Padi Sumsel Masih Rendah
-
Tes Urine Acak, Satu Bintara Polda Sumsel Terkonfirmasi Positif Narkoba
-
Artefak Ditemukan di Dasar Sungai Musi Ditempatkan di Ruang Pamer Khusus
-
Candaan Berujung Maut! Gegara Meloroti Celana, Darsan Tewas Ditikam Kuduk
-
Pengelolaan Sampah Tak Capai Target, Pemda Bisa Tempuh Tiga Skema Subsidi
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Listrik Tak Stabil, Produksi Tambak Udang OKI Menurun dan Ribuan Tenaga Kerja Terancam
-
Di Balik Penyerangan Sadis di PS Mall Palembang, Ada Konflik yang Sudah Lama Membara
-
Terungkap! 5 Fakta Penyerangan Depan PS Mall Palembang yang Libatkan Antar Kelompok
-
5 Cushion yang Hasilnya Mirip Foundation Cair Mahal, Makeup Auto Flawless
-
Tak Perlu ke Rumah Sakit! Ini Daftar Puskesmas di Palembang yang Bisa Rawat Inap 2026