SuaraSumsel.id - Jalan Lintas (penghubung) kota Pagaralam dan kabupaten Lahat di Sumatera Selatan amblas. Tepatnya amblas di Desa Lubuk Sepang, Kecamatan Pulau Pinang sejak Sabtu (13/02) dini hari.
Kondisi jalan cukup parah karena terjadi retakan hampir di sebagian besar bahu jalan belasan meter. Akibatnya, ruas jalan hanya bisa dilalui satu arah.
Pantauan sumselupdate.com-jaringan Suara.com, badan jalan yang amblas sudah diberi garis polisi. Sejumlah petugas Satlantas dari Polres Lahat juga sudah bersiaga mengurai kemacetan.
Petugas jaga mendahulukan kendaraan ringan untuk melewati jalan yang sedang rusak parah tersebut.
Baca Juga: Saat Imlek, Tak Ada Zona Merah Covid 19 di Sumsel
Akibat jalan amblas ini pun, antrean kendaraan panjang hingga terjadi kemacetan. Polisi mengatur agar kendaraan menengah
Kendaraan angkutan kelas menengah yang cukup banyak datang dari arah Pagaralam harus rela mengalah dan parkir di pinggir jalan, puluhan meter dari jalan amblas.
Lokasi ini sangat rentan, bahkan beberapa ratus meter dari lokasi jalan amblas, sebuah posisi jalan longsor baru saja diperbaiki dan diperkuat dengan tanggul beton.
Anggota Lantas Polres Lahat Bripka Sefrianto yang ada di lokasi menyebutkan, hanya kendaraan roda enam tanpa muatan, minibus dan kendaraan roda dua yang bisa melewati jalur satu arah tersebut.
"Kendaraan angkutan berat diminta mencari jalur alternatif," ujarnya.
Berita Terkait
-
Bukan buat Kaum Mendang-mending, Viral Harga Liang Lahat Pemakaman Al Azhar Memorial Garden Tembus Rp3 M
-
Lubang Amblas Tiba-tiba Muncul di Jalan Raya Seoul, Mobil Berpenumpang Lansia Tertelan
-
Viral! Debat Politik Panas di Tengah Kuburan Menghadap Liang Lahat
-
BCL Sudah Pesan Liang Lahad di Samping Makam Ashraf Seharga Ratusan Juta, Kini Akan Menikah dengan Tiko Aryawardhana?
-
Akan Menikah Desember, Netizen Tagih Janji BCL Setia Sehidup Semati dengan Almarhum Ashraf: Apa Kabar Liang Lahad?
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Tangisan Pilu dI Rumah Kosong, Warga Syok Temukan Bayi Perempuan di Garasi
-
Ambulans RSUD Kosong Sopir dan BBM, Keluarga Nangis Histeris Urus Jenazah Sendiri
-
Guru Silat di Ogan Ilir Jadi Tersangka Pencabulan Santri, Diduga Lakukan Berkali-kali
-
WNA Rusia di Palembang Jadi Korban Curanmor, Drone dan GoPro Raib
-
Sayang Dibuang! Ini Cara Benar Simpan Kue Basah Palembang Pasca Lebaran