SuaraSumsel.id - Seorang nenek yang sudah menginjak usia 78 tahun ingin memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM). Alasannya pun ingin memiliki dokumen penting saat berkendara ini pun bikin terenyuh.
Cara memiliki SIM juga memiliki persyaratan, salah satunya ialah berusia minimal 17 tahun. Lalu, apakah nenek usia 78 tahun bisa mendapatkan SIM?
Kisah yang dilansir dari Cartoq, memang unik. Seorang nenek bernama Gangabai Mirkute asal India ternyata ingin membuat SIM.
Alasannya pun hanya karena merasa tidak ingin merepotkan anak-anaknya. Selama ini, ia merasa selalu merepotkan anak-anaknya untuk mengantarkannya ke mana-mana.
Hal inilah yang menjadi dasar nenek ini bikin SIM untuk dirinya sendiri. Saat ingin membuat SIM, nenek ini juga sudah belajar menyetir dari anak-anaknya.
Nenek asal India ini yakin bisa mengendarai mobil dengan berlatih rutin. Keluarga nenek pun langsung membuat surat permohonan SIM.
Petugas setempat mengatakan setiap orang sehat secara jasmani dan rohani berhak membuat SIM meski usianya sudah cukup lanjut.
Alasan nenek membuat SIM hanya tidak ingin menyusahkan anak dan cucu sungguh bikin terernyuh.
Baca Juga: Dua Sidang Gugatan Pilkada di Sumsel Ini Berlanjut di Mahkamah Konstitusi
Berita Terkait
-
Jadwal SIM Keliling Kota dan Kabupaten Serang Terbaru Februari 2021
-
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bekasi Kamis 4 Februari 2021
-
Tiga Buaya Muara Dilepasliarkan di Taman Nasional Berbak Sembilang
-
Besok, 10 Finalis Group Pertama Bintang Suara Unjuk Kebolehan
-
Heboh Nenek 89 Tahun Berniat Bikin SIM, Usia Bukan Halangan Ternyata
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
Terkini
-
Langsung Cair! 7 Link Dana Kaget Hari Ini, Lumayan Buat Tambal Akhir Bulan
-
Warga Palembang Wajib Tahu! Ini Jadwal Lengkap Pemadaman Listrik Dua Hari ke Depan
-
Cek Sekarang! BLT Rp 900 Ribu Oktober-Desember, Bisa Dicek Online Lewat HP, Begini Caranya
-
Kolaborasi Keren! SIMPATI x Othman Rilis Jaket Eksklusif Bonus Kuota 75 GB, Cuma Rp799 Ribu
-
Promo 50 Persen Hemat! Begini Cara Naikkan Daya Listrik dengan Diskon dari PT PLN