SuaraSumsel.id - Pihak Kejaksanaan Tinggi Sumatera Selatan menyatakan tengah memeriksa sejumlah pihak, termasuk pejabat dan mantan pimpinan kalangan legislatif terkait penyelidikan pembangunan masjid Sriwijaya.
Kasi Penkum Kejati Sumsel Khaidirman menyatakan sejumlah pejabat Pemerintah Provinsi dan mantan Ketua DPRD Sumsel diperiksa.
"Beberapa Minggu ini ada beberapa pihak yang kita panggil, guna dimintai keterangan terkait adanya penyalahgunaan pembangunan masjid yang digadang-gadang sebagai masjid terbesar se-Asia,” ujar dia seperti dilansir dari Sumselupdate - Jaringan Suara.com, Rabu (3/2/2021).
Beberapa nama yang disebut dipanggil yakni mantan PJS Walikota Palembang, dan beberapa petinggi lainnya.
Baca Juga: Dimulai Bulan Maret, Ini Kalender Pariwisata Sumsel 2021
“Mantan Ketua DPRD Sumsel dan mantan pejabat Pemprov juga sudah kita periksa,” terang ia.
Namun ia masih belum ingin membeberkan lebih lanjut pemeriksaan yang dilakukan oleh tim penyidik Kejati Sumsel dikarenakan ini masih proses penyelidikan dan belum menetapkan tersangka.
“Mungkin hanya sekitar 19 hingga 20 pertanyaan saja, namun untuk detilnya itu wewewang pihak penyidik belum bisa kita ekspose,” Kata Khaidirman.
Penyelidikan ini bermula dari laporan dugaan korupsi pembangunan Masjid Sriwijaya Jakabaring dengan dana hibah pada tahun 2016 dan 2017.
Ditafsir dana hibah lebih kurang mencapai Rp130 Miliar.
Baca Juga: Awal Tahun 2021, Inflasi Sumsel Dipicu Harga Cabai Rawit dan Cabai Merah
Saat ini, Pemerintah Provinsi Sumsel masih melanjutkan proses pembangunan masjid yang didesaign terbesar di Asia Tenggara.
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center
-
Jejak Digital Artis yang Mendukung Fitri Agustinda, Eks Wawako Palembang Tersandung Korupsi
-
Tim Hukum Ridwan Kamil Layangkan Tantangan Terbuka ke Lisa Mariana Soal Pembuktian
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
-
Viral Momen Ibu-ibu di Palembang Protes, Antre Lama Cuma Dapat Rendang Dua Iris dari Richard Lee
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
Terkini
-
Deklarasi Damai PSU Empat Lawang Ricuh? Paslon HBA-Henny Dihadang Masuk
-
Kejutan Rabu Malam! Dapatkan Dana Kaget Gratis dari Aplikasi DANA 16 April 2025
-
Intip Menu Makan Bergizi Gratis Prabowo untuk Ibu Hamil dan Balita di Palembang
-
Curhat Calon Pengantin Palembang: Pilu Emas Mahal, Terpaksa Beralih ke Uang
-
Proyek Rp330 Miliar Mangkrak, Siapa Bakal Jadi Tersangka Korupsi Pasar Cinde?